Kacang bawang gurih, renyah

may A
may A @mayA_1981

Lebaran tidak lengkap tanpa adanya kacang bawang di meja😁
Kebetulan juga paksu dan anak anak doyan ngemil kacang jadi buat sendiri... Biar dapatnya banyak😁😁🤭

Kacang bawang gurih, renyah

Lebaran tidak lengkap tanpa adanya kacang bawang di meja😁
Kebetulan juga paksu dan anak anak doyan ngemil kacang jadi buat sendiri... Biar dapatnya banyak😁😁🤭

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgKacang tanah kupas
  2. Bawang putih 10 siung di geprek
  3. Bawang putih 10 di rajang
  4. 1 sachetRoyco
  5. 1 sdmGaram
  6. Daun jeruk di potong2 dari batangnya
  7. 1 sachetSantan kara
  8. 700 mlAir
  9. secukupnyaMinyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci kacang tanah sampai bersih, tiriskan

  2. 2

    Masukkan dalam panci air, bawang putih geprek, Royco, garam, daun jeruk dan santan kara masak sampai mendidih. Setelah mendidih masukkan kacang yang sudah dibersihkan masak selama krg lebih 10 menit kemudian matikan api dan tutup panci lalu diamkan selama 1 jam

  3. 3

    Bawang putih yg dirajang dikasih garam sedikit kemudian cuci, lalu goreng buat taburan dikacang setelah digoreng.

  4. 4

    Setelah 1 jam panaskan minyak goreng lalu goreng kacang tanah dgn api sedang agar tidak cepat gosong, sambil diaduk aduk saat menggoreng. Sampai agak kecoklatan kemudian angkat dan tiriskan, goreng semua kacang sampai selesai. Setelah kacang digoreng semua dan telah ditiriskan masukkan bawang putih yg digoreng campur kedlm kacang. Kacang goreng siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
may A
may A @mayA_1981
pada
memasak adalah rutinitas yang memang harus di lakukan dan di kerjakan oleh seorang yang bergelar 'IBU'
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa