Ayam dan tempe masak ungkep

Dapoer sriwidi
Dapoer sriwidi @dapoer_sriwidi
Denpasar

Halah bingung dech buat judulnya, cara masaknya pokoknya mengurangi minyak krn lagi mau yg sehat", jadi diungkep/direbus gitu hanya bumbu halusnya saja yg ditumis dgn sedikit minyak. Ok, simak aja resepnya bagi yg mo coba. Enak dech ayamnya dimasak gini, apalagi tempenya paling suka 😘

Ayam dan tempe masak ungkep

Halah bingung dech buat judulnya, cara masaknya pokoknya mengurangi minyak krn lagi mau yg sehat", jadi diungkep/direbus gitu hanya bumbu halusnya saja yg ditumis dgn sedikit minyak. Ok, simak aja resepnya bagi yg mo coba. Enak dech ayamnya dimasak gini, apalagi tempenya paling suka 😘

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgayam
  2. 1 papantempe, ptg dadu
  3. 1 sdtmerica bubuk
  4. 600 mlair
  5. Secukupnyagaram
  6. sedikitGula
  7. secukupnyaMinyak goreng
  8. Bumbu halus :
  9. 6 siungbawang merah
  10. 6 siungbawang putih
  11. 5 bhcabe kecil
  12. 2 bhcabe merah besar
  13. 1/2 sdmgula merah
  14. 1/2 sdtterasi
  15. 1 btrkemiri

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bumbu halus dgn sedikit minyak hingga matang

  2. 2

    Masukkan air, susul dgn ayam dan tempenya, aduk sebentar dan kecilkan apinya lalu tutup wajan

  3. 3

    Bila air sudah hampir menyusut beri merica, gula dan garam. Aduk kembali dan tutup

  4. 4

    Test rasa dan sisakan kuahnya sedikit jgn sampai sat sekali karena kuahnya enak bgt

  5. 5

    Nikmat dan lumer ayamnya, tempenya jg enak👌

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Dapoer sriwidi
Dapoer sriwidi @dapoer_sriwidi
pada
Denpasar
Kewajiban membuat suka memasak 🍒🌾🍃IG ➡️ @dapoer_sriwidi
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa