Trancam Khas Solo

Fitri Sasmaya
Fitri Sasmaya @fitrisasmaya
NSW Australia

Saya mengenal trancam itu saat tinggal di Kartasura Jawa Tengah. Dan sampai sekarang masih seneng untuk membuatnya, tapi tidak mudah cari sayuran yang sama persis di Kartasura. Kebetulan beberapa waktu yang lalu di beri kacang panjang sama temen, cocok banget dibikin trancam. #resepfitsas #resepfitsas_sayuran

Trancam Khas Solo

Saya mengenal trancam itu saat tinggal di Kartasura Jawa Tengah. Dan sampai sekarang masih seneng untuk membuatnya, tapi tidak mudah cari sayuran yang sama persis di Kartasura. Kebetulan beberapa waktu yang lalu di beri kacang panjang sama temen, cocok banget dibikin trancam. #resepfitsas #resepfitsas_sayuran

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahmentimun, cuci bersih, belah 4,potong2
  2. 100 gramtauge, siangi
  3. 2 lembarkol potong2
  4. 50 gramselada
  5. 5 buahkacang panjang, potong kecil2
  6. 150 gramkelapa parut (saya pakai kelapa parut frozen)
  7. 2 lembardaun jeruk, iris halus
  8. bumbu halus:
  9. 2 siungbawang putih
  10. 1 cmkencur
  11. 2 buahcabe merah besar
  12. 4 buahcabe rawit merah
  13. secukupnyagula jawa dan garam

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu, beri gula dan garam, tambahkan parutan kelapa dan daun jeruk iris. Aduk rata

  2. 2

    Tata sayuran di piring, lalu beri taburan bumbu kelapa, aduk rata. Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Fitri Sasmaya
Fitri Sasmaya @fitrisasmaya
pada
NSW Australia
Senang dengan baking dan cooking | penulis buku “Delicious Recipes” |Terimakasih 104K followers saya🙏 , semoga resep yang saya share bermanfaat | untuk resep yang lain bisa lihat di IG saya @fitrisasmaya @resepfitsas . Terimakasih 🙏Hastags:#resepfitsas #resepfitsas_cake #resepfitsas_snackkukus #resepfitsas_snackgoreng#resepfitsas_dagingsapi #resepfitsas_roti #resepfitsas_donat#resepfitsas_rollcake #resepfitsas_dagingayam #resepfitsas_bakso #resepfitsas_brownies #resepfitsas_kuekering #resepfitsas_mie #resepfitsas_minuman#resepfitsas_glutenfree #resepfitsas_pastry #resepfitsas_dessert#resepfitsas_lauk #resepfitsas_pempek#resepfitsas_Sayuran #resepfitsas_Nasi#resepfitsas_Selai #resepfitsas_Telur#resepfitsas_Dumpling #resepfitsas_japas #resepfitsas_Soto#resepfitsas_Cupcake#resepfitsas_Kambing#resepfitsas_Pasta#resepfitsas_Seafood#resepfitsas_snackteflon
Lebih banyak

Komentar (13)

ummu ja'far
ummu ja'far @cook_4597853
bismillah . um itu kelapa parutnya dikukus kan?

Resep Serupa