Samba Lado Tanak

Sandra Dian Fireny
Sandra Dian Fireny @cook_7263067
Painan

Paling enak bikin samba lado tanak dicampur dengan telur puyuh, rimbang, dan petai,...apalagi jk dikasih asam durian...dijamin mantaap...Resep yg satu ini, dicoba yaaa

Samba Lado Tanak

19 orang berencana membuat resep ini

Paling enak bikin samba lado tanak dicampur dengan telur puyuh, rimbang, dan petai,...apalagi jk dikasih asam durian...dijamin mantaap...Resep yg satu ini, dicoba yaaa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 100 gbada kering...bs jg ikan teri
  2. 50 btrtelur puyuh rebus
  3. 5 gelassantan dr 1 btr kelapa
  4. 10 cmserai dimemarkan
  5. 1 lembardaun kunyit
  6. secukupnyadaun jeruk purut
  7. 2 lbrdaun jeruk nipis
  8. secukupnyagaram
  9. secukupnyaasam kandis
  10. 2 sdtgula pasir
  11. bahan yg dihaluskan :
  12. 15 siungbawang merah
  13. 200 gcabe merah
  14. 2 siungbawang putih

Cara Membuat

  1. 1

    Buang kepala bada kering, cuci bersih, sisihkan

  2. 2

    Bersihkan kulit telur puyuh

  3. 3

    Masukkan santan ke dlm wajan, nyalakan kompor, biarkan sampai mendidih

  4. 4

    Tambahkan bahan yg dihaluskan dan daun2an, aduk-aduk perlahan

  5. 5

    Masukkan bada, kemudian telur puyuh, dan asam kandis, masak sampai kuah kental

  6. 6

    Tambahkan garam dan gula pasir, aduk lagi, kecilkan api, cek rasa

  7. 7

    Angkat...siap untuk dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Sandra Dian Fireny
Sandra Dian Fireny @cook_7263067
pada
Painan

Komentar

Resep Serupa