Lentho

5 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kotakukuran sedang tempe busuk
  2. 2 kotakukuran sedang tempe biasa (gak busuk)
  3. 7 buahcabai rawit (sesuai selera)
  4. 1 ruas jarikencur
  5. 5bawang merah
  6. 3bawang putih
  7. 2 bijikemiri
  8. garam
  9. merica
  10. gula
  11. 1 sdmtepung tapioka
  12. 1 butirtelur
  13. 2 lembardaun jeruk
  14. minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci tempe busuknya kemudian kukus bersama tempe biasa kurang lebih 10 menit. Angkat, hancurkan.

  2. 2

    Haluskan bumbu (bawang merah, bawang putih, cabai rawit, kencur, kemiri, daun jeruk)

  3. 3

    Campur jadi satu bumbu halus dengan tempe yang sudah dihancurkan. Beri tambahan garam, gula, merica, telur dan tapioka.

  4. 4

    Cetak dengan sendok dan goreng di minyak panas.

  5. 5

    Goreng hingga kecoklatan dan matang. Angkat. Tiriskan. Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
anisabp
anisabp @cook_6369330
pada

Komentar

Resep Serupa