Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgdaging sapi
  2. 5 siungbawang putih
  3. 1 sdtlada butir
  4. 4 siungbawang merah, diiris tipis
  5. 1/2 butirkemiri sangrai
  6. 1 sdmgula ula merah
  7. 3 sdmkecap manis
  8. 2 ruas jarilengkuas, 2 lembar daun salam
  9. 1 sdtgaram, 1 sdt kaldu bubuk
  10. Sedikitminyak untuk menumis
  11. 1/2 gelasair
  12. Secukupnyabawang merah goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Iris tipis daging sapi, cuci bersih dan tiriskan

  2. 2

    Bawang putih, lada butir, kemiri diulek sampai halus

  3. 3

    Panaskan wajan, masukkan minyak, tumis bawang merah sampai harum

  4. 4

    Setelah harum, masukkan bumbu halus beserta salam, lengkuas, garam, kaldu bubuk dan gula merah, tumis sampai matang

  5. 5

    Setelah bumbu matang, masukkan daging sapi, aduk rata, tambahkan air

  6. 6

    Masak sampai bumbu meresap, tambahkan kecap, masak dengan api kecil dan ditutup

  7. 7

    Setelah matang, angkat, tabur bawang merah goreng dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Elsi Windarwati
Elsi Windarwati @cook_39409631
pada

Komentar

Resep Serupa