Semur khas Babat

Semur khas Babat, Jawa Timur. Rasa manis dari kecap dan segar irisan tomat disajikan dengan empal daging yang gurih dan sambal terasi
Cara Membuat
- 1
Rebus daging sapi (disarankan presto selama 45 menit) api sedang
- 2
Potong tahu sesuai selera lalu goreng setengah matang
- 3
Potong bawang merah, bawang putih, cabe
- 4
Tumis irisan bawang merah, bawang putih, cabe
- 5
Masukkan jahe yang sudah digeprek
- 6
Masukkan kaldu dari iga ditambah kaldu dari daging yang dipresto
- 7
Tunggu hingga mendidih
- 8
Masukkan air asam jawa dan kecap, garam, gula pasir lalu koreksi rasa
- 9
Masukkan tahu yang sudah digoreng
- 10
Matikan api
- 11
Masukkan potongan tomat
- 12
Bumbu empal daging dihaluskan
- 13
Tumis bumbu empal
- 14
Masukkan lengkuas yang sudah digeprek dan gula merah
- 15
Tambahkan garam, gula pasir, air sedikit lalu koreksi rasa
- 16
Masukkan daging empal yang sudah digeprek
- 17
Masak hingga bumbu meresap ke daging
- 18
Dinginkan daging
- 19
Goreng daging dengan api sedang
- 20
Ulek cabe, terasi, garam untuk membuat sambal
Reaksi
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Semur Daging Khas Betawi Semur Daging Khas Betawi
Semur daging adalah salah satu sajian wajib lebaran dimeja makan kami masyarakat asal suku betawi (Jakarta) saat kumpul bersama keluarga besar dinikmati bersama ketupat sayur dan pelengkap lainnya.Cita rasa daging yang khas kuat aroma rempah & warna pekatnya dari kecap menjadikan semur daging khas Betawi memiliki rasa gurih manis dan legit.Resep turun menurun dari kakek nenek lalu ke anak & cucunya sampai ke nda sekarang ini#MasakDagingKurban#Kombes_MasakDagingKurban#GAS2025#CookpadCommunity_Bekasi Via Vie (Dapur Bunda) -
Semur Daging Khas Betawi Semur Daging Khas Betawi
Semur daging khas Betawi adalah hidangan khas Jakarta dengan bahan utama potongan daging dan aneka rempah. Keduanya direbua dalam waktu lama dengan api kecil hingga dengan benar-benar matang dengan aroma yang khas.Ciri khas semur daging khas Betawi terletak pada kuahnya yang lebih kental.Selain itu, semur daging khas Betawi juga menggunakan bumbu rempah yang lebih kompleks sehingga menghasilkan rasa yang manis gurih.#KhasBetawi#GAS2025#CookpadCommunity_Depok Nuniek Wijayanti -
150. Semur Daging Sapi 150. Semur Daging Sapi
BismillahSemur daging adalah hidangan daging khas Indonesia yang direbus dalam kuah kecoklatan yang manis dan gurih, dengan bumbu rempah-rempah yang kaya. Hidangan ini memiliki akar sejarah dari masakan Belanda.Semur daging seringkali dihidangkan dengan nasi dan biasanya disajikan pada acara-acara spesial atau perayaan. Semur daging memiliki cita rasa yang khas dan kaya akan rempah-rempah#GAS2025#MasakDagingKurban#TimloSolo_OlahanDagingKurban#WongSoloMasak#CookpadCommunity_Solo Rahma Ummu Hamzah -
575. Semur Daging khas Betawi 575. Semur Daging khas Betawi
21.08.24Bismillah...Semur daging khas Betawi adalah hidangan khas Jakarta dengan bahan utama potongan daging dan aneka rempah. Keduanya direbus dalam waktu lama dengan api kecil hingga sedang hingga daging benar-benar matang dengan aroma yang khas.Ciri khas semur daging khas Betawi terletak pada kuahnya yang lebih kental. Selain itu, semur daging khas Betawi juga menggunakan bumbu rempah yang lebih kompleks sehingga menghasilkan rasa yang manis gurih.Source: @reeneeJulia#MasakanDaerahku#Kombes_MasakanDaerahku#Kombes_CSMasakanDaerahku#CookpadCommunity_Bekasi Heni Suryani -
Semur Daging Kambing Khas Betawi Semur Daging Kambing Khas Betawi
Bismillah,Masih ada sisa daging kambing sedikit dari kurban kemarin. Terus bingung diapain, karena kemarin sudah bikin sambal goreng kambinghttps://cookpad.wasmer.app/id/r/24835675Jadi sekarang daging kambingnya kita bikin semur Betawi aja.Bumbunya tuh pakai rempah-rempah supaya tidak amis dan rasanya makin mantap.Semur daging khas Betawi adalah hidangan khas Jakarta dengan bahan utama potongan daging dan aneka rempah. Keduanya direbus dalam waktu lama dengan api kecil hingga sedang hingga daging benar-benar matang dengan aroma yang khas.Ciri khas semur daging khas Betawi terletak pada kuahnya yang lebih kental. Selain itu, semur daging khas Betawi juga menggunakan bumbu rempah yang lebih kompleks sehingga menghasilkan rasa yang manis gurih.#khasbetawi#gas2025#cookpadcommunity_depokSource : @Nia_ Saomi Mayhai -
Daging semur Daging semur
Daging semur memiliki rasa yang gurih, manis dan lezat. Daging semur ini bisa juga disajikan dengan nasi panas ataupun mie.#goldenbatikapron Pricillia -
Semur Ayam Kampung Semur Ayam Kampung
Hidangan berkuah kecap manis ini berasa aroma rempah-rempahnya, ada rasa pedas dari merica dan pala juga asam dari tomat dan asam jawa serta gurih. Enak banget semur ayam kampung ini dipadukan dengan kentang. Lusy Kitchen 👩🍳 -
Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea
Adaptasi dari masakan khas Korea - Galbi Jjim - ini memiliki kemiripan rasa dengan semur daging yang biasa kita makan di Indonesia. Rasanya manis dan asin dengan kuah daging yang kental. Perbedaannya rasa manis semur daging Korea ini menggunakan buah-buahan, bukan kecap manis. Resep ini memuat cara mengolah iga sapi (yang umumnya berlemak) menjadi masakan lezat rendah lemak. #InspirasiBukaPuasa Rian Handayani -
410. Semur Daging khas Betawi 410. Semur Daging khas Betawi
Bismillaah ...Assalamu'alaikum.....Semur Daging khas Betawi biasanya disandingkan dengan nasi uduk.Khasnya dari masakan ini yaitu wangi rempah karena penggunaan jinten, pala, kayu manis dan cengkih.Dominasi rasa manis dari kecap dan gurih legit.Jika kurang suka manis, kurangi penggunaan kecap ya.Saya suka yang terasa manis kecapnya dan warna coklat pekat mengkilat, hemmm wangi rempahnya menggoda selera.#BALONchallenge#RempahRempah#GenerasiAprontis#Week16#Minggu38#Pais_Samara#GenkPejuangDapur#CookpadCommunity_Bandung#Cookpad_Id Eni henie -
Semur daging betawi Semur daging betawi
Daging yang biasa saya gunakan untuk memasak semur ialah sandung lamur. Biasanya kalau di Superindo bisa juga pakai yang namanya daging sop. Jadi tiap potongan dagingnya 50% nya adalah lemak. Ketika cara memasaknya tepat, tipe daging seperti ini akan juicy, empuk, gurih, tdk berbau, dan lembut. Semur daging yang saya share kali ini bukan yang kental, melainkan yang lebih encer dan tidak terlalu manis. Masakan Istri -
Semur Daging Sapi Semur Daging Sapi
Dikirim semur dari kampung lengkap dengan uli. Pas nyobain rasa semurnya enak banget, beda dari semur-semur daging yang pernah aku makan. Akhirnya coba bikin.. dan keterusan. #FestivalResepAsia#Indonesia ( Daging Sapi ) Rin Handayani -
Semur Daging Sapi Semur Daging Sapi
Kepengen makan nasi pake kuah kecap, nasinya diaduk2 macem nasi nyemek. Dan mamak kepikiran bikin semur dan sambel terasi. Mantep makannya ini 🤣 Dian Tri Widyasari
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar