⭐️ Sup ikan salmon

Badan lagi kurang fit dan pengen makanan comfort yang ringan. Sup ini cocok banget dibuat untuk menghangatkan perut dan bumbu aromatiknya itu nyaman banget di tenggorokan dan hidung. Recommend to cook!
⭐️ Sup ikan salmon
Badan lagi kurang fit dan pengen makanan comfort yang ringan. Sup ini cocok banget dibuat untuk menghangatkan perut dan bumbu aromatiknya itu nyaman banget di tenggorokan dan hidung. Recommend to cook!
Cara Membuat
- 1
Potong salmon sesuai selera. Bersihkan.
- 2
Iris bawang merah dan bawang putih. Sisihkan.
- 3
Potong wortel dan kentang sesuai selera. Bersihkan.
- 4
Siapkan bumbu aromatik; bunga lawang, kapulaga, kayu manis, dan jahe geprek. Potong daun bawang dan seledri.
- 5
Rebus air di dalam panci hingga setengah mendidih. Masukkan irisan bawang merah dan bawang putih. Tambahkan bunga lawang, kapulaga, kayu manis, dan jahe geprek.
- 6
Setelah mendidih, masukkan kentang.
- 7
Tunggu hingga kentang setengah matang, masukkan wortel. Rebus hingga setengah matang.
- 8
Masukkan ikan salmon.
- 9
Masukkan cabe rawit. Tambahkan garam, lada hitam, kaldu jamur, kaldu bubuk. Koreksi rasa.
- 10
Tambahkan seledri dan daun bawang. Aduk sebentar.
- 11
Sup ikan salmon siap untuk disajikan.
Saran penyajian: Taburkan bawang goreng dan perasan jeruk nipis agar rasanya semakin seger.
Resep Serupa
-
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Sup salmon ini sangat menyegarkan dan menyehatkan, tidak amis, cocok untuk segala cuaca.#siapramadan Yinyin -
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Sayur sup ini penuh dgn gizi krn terdapat sayur2an dan di tambahkan dgn ikan salmon.. dimana ikan salmon kaya akan vitamin.. sup ini bagus sekali untuk anak2. semoga resep ini bermanfaat.. untuk adik2 pejuang kanker tetaplah tersenyum dan semangaat 🤗#PejuangGoldenApron2#minggu21#kapsulajaib Faridaida_ -
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Seharusnya ikan salmon nya dimasukkan ke dalam sop nya tapi request paksu di krispi. Tapi kali ini sy nulis resep nya yang ikan nya dimasukkan ke dalam sop saja ya.. Untuk kawan2 yg ingin ikan nya ingin di krispi juga, resep nya sama saja seperti membuat udang krispi. Rasanya empuk tp krispi ❤️ berikut link resep udang krispi :Udang krispi saos asem pedas https://cookpad.wasmer.app/id/resep/3670797-udang-krispi-saos-asem-pedas Eka Fatimah -
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Masak yang ada di kulkas ternyata masih ada ikan salmon 100gr Ahir nya di bikin sup deh dan Alhamdulillah anak² ku suka,pertama x baru nyoba bikin sup ikan salmon😍 seneng bngt 🥰 Susi Lawati -
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Resep sup pada umumnya, hanya ditambah jahe untuk menambah rasa dan menghilangkan sedikit bau amis...Tapi namanya ikan pasti amis kan ya... 😁 Diah Rohana -
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Sebagai pemula..belajar masak yang gampang2 dulu aja dan tentunya yang bergizi buat trimester pertamaku 😘😘Salmon..mengandung byk gizi yg baik untuk pertumbuhan anak...Nouretha Tiara
-
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Buat yg bingung salmon mau dimasak ap bisa ni dcoba resepnya simpel 😉Yuppp... ikan salmon emang mahal sih buat kantong kita, tp lagi pengen alhasil kitanya beli dah 1ons ajj... terus bikin sup salmon2 ala ala 😁 Aulia Dyas Utami -
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
Resep ini saya recook dari mbak @olahan rulis❤️ini enak banget dan seger anak anak jg suka❤️ Dapur Mommy Belgit -
-
Sup ikan salmon Sup ikan salmon
seperti yang kita tahu bahwa banyak sekali sekali manfaat ikan Salmon bagi kesehatan tubuh kita salah satunya adalah mencegah kanker.karena ikan salmon mengandung asam lemak omega 3&selenium yang berguna untuk menghambat pertumbuhan sel kanker.semoga adek2 yang sedang berjuang melawan kanker di beri kesembuhan .Resep yang saya buat ini resep chinese yg tdk pedas &cocok sekali untuk adik2 penderita kanker.#kapsul ajaib afa kitchen -
-
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar