Spaghetti aglio olio

Ginn
Ginn @angginap_

Salah satu menu ini merupakan menu yang sangat simple dan pastinya enak banget. Yaps, Aglio olio atau aglio e olio merupakan salah satu hidangan yang terkenal dari itali. Nama hidangan ini juga merupakan bahasa itali yaitu "aglio" Yang artinya bawang putih dan "olio" Yang artinya minyak. Dengan kata lain, spaghetti ini dibuat hanya dengan minyak, bawang putih dan pastinya seasoning Yaa.

Nahh dari kedua bahan itu tadi sebenernya bahan utama pembuatan aglio olio, namun kali ini aku menambahkan paprika dan juga udang sebagai penambah rasa biar makin nikmat. Penasaran dengan hasilnya? Jangan lupa bikinn dirumah dan post cooksnap disini Yaa.

Thank u all ❣️

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
  1. 1 genggamspaghetti
  2. 3 siungbawang putih
  3. 5 sdmminyak goreng (lebih enak pakai minyak sayur/salad oil)
  4. 1/2 sdtgaram halus
  5. 1 sdtpenyedap rasa ayam/chicken powder
  6. Bahan tambahan (OPSIONAL)
  7. Secukupnyapaprika, chopped
  8. 2 buahudang (boleh utuh, bisa juga dipotong)
  9. Secukupnyabawang Bombay slice
  10. Garnish (yang aku pakai)
  11. SecukupnyaKeju parmesan
  12. Secukupnyachopped parsley
  13. 1 bhdaun basil
  14. 1 bhCheese steak

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Rebus spaghetti dalam air mendidih selama ±7 menit

  2. 2

    Siapkan semua bahan yang akan digunakan

  3. 3

    Panaskan pan, beri sedikit minyak dan tumis bawang putih, bawang Bombay (opsional) hingga layu. Masukkan udang

  4. 4

    Tambahkan garam, penyedap rasa dan paprika yang sudah di chopped

  5. 5

    Masukkan spaghetti dan aduk hingga tercampur rata. Koreksi rasa jika dirasa cukup tinggal disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Ginn
Ginn @angginap_
pada
Belajar bareng aku yuk. Disini aku mau sharing berbagai masakan yang pernah dibuat dan menurut aku worth it. Jadii semoga bisa bermanfaat untuk kita semua yaaJangan lupa follow ❤✨️Thank u oll 🥰
Lebih banyak

Resep Serupa