Samcan Kriuk Lada Garam

ells.cooking
ells.cooking @ells_cooking

Samcan Kriuk Lada Garam

20 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgdaging kapsim, cuci & potong2 tipis 3mm kotak (dapat daging+lemak). Tips: potongnya lbh mudah kalau dlm keadaan stengah beku
  2. Campuran tepung kobe serbaguna & tapioka (1:3)
  3. Marinasi daging setelah dipotong2:
  4. garam
  5. lada
  6. sedikitngohiong
  7. totole
  8. micin
  9. Bahan tumis:
  10. minyak
  11. bwp cincang
  12. cabe keriting & rawit potong2
  13. daun bawang agak banyakan

Cara Membuat

  1. 1

    Marinasi daging min 30 menit

  2. 2

    Balurkan ke tepung kering sambil di pencet2 dgn ujung2 jari, bolak balim sambil tipis2in.

  3. 3

    Goreng dgn minyak banyak sampai terendam & warna kecoklatan.

  4. 4

    Tumis bwp+cabe sampai kekuningan, masukkan daun bawang aduk2 bentar sampai agak layu lalu masukkan daging goreng. Taburin dgn sedikit garam, lada, totole. Aduk2 cepat sampai semua rata.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ells.cooking
ells.cooking @ells_cooking
pada
"A recipe has no soul. You must bring soul to the recipe."Koleksi pribadi resep2 GERCEP, masak simpel, masak cepat, dan homeyyy bangett.IG: @ells.cooking
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa