Ayam Geprek A. K. A kandas ayam (Khas Dayak)

Hainah Lupita
Hainah Lupita @cook_9046538
Banjarmasin

Ayam Geprek A. K. A kandas ayam (Khas Dayak)

12 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgayam
  2. 2 batangserai
  3. 3 siungbawang merah
  4. 1 siungbawang putih
  5. 1 butirtelur bisa pake atau tidak
  6. sesuai seleraCabe rawit
  7. Tepung bumbu sajiku
  8. jika perluRoyco

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ayam lalu potong menjadi 3-4 bagian.

  2. 2

    Tambahkan sedikit garam/royco,dan putih telur secukupnya lalu aduk hingga rata.

  3. 3

    Lumuri ayam tersebut dengan tepung sajiku kemudian goreng dengan api kecil hingga matang.

  4. 4

    Serai diiris tipis, bawang merah, putih di potong kasar lalu di ulek dengan cabe tambahkan sedikit garam dan micin secukupnya.

  5. 5

    Setelah bumbu di ulek masukan ayam yang sudah di goreng ulek dengan bumbu hingga rata seperti di gambar.

  6. 6

    Ayam geprek siap dinikmati. Selamat mencoba.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hainah Lupita
Hainah Lupita @cook_9046538
pada
Banjarmasin

Komentar

Resep Serupa