Terong balado

Dapoer Kyara
Dapoer Kyara @cook_9398547
Bekasi

🌸By:@dapoer_kyara
🌸26/02/2018

...😃_Semoga bermanfaat_😃...

Terong balado

35 orang berencana membuat resep ini

🌸By:@dapoer_kyara
🌸26/02/2018

...😃_Semoga bermanfaat_😃...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 buahterong ungu
  2. secukupnyaMinyak goreng
  3. Bumbu halus 👇:
  4. 12 buahcabe merah keriting
  5. 5 buahcabe rawit merah/cabe jawa
  6. 8 butirbawang merah
  7. 3 siungbawang putih
  8. 2 buahtomat merah segar ukuran sedang
  9. Garam, gula secukupnya/sesuai selera
  10. Kaldu jamur secukupnya/penyedap rasa ayam jika suka (optional)
  11. 2 sdmair

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan semua bahan.

  2. 2

    Terong dibelah 2 lalu potong sesuai selera. Cuci bersih, sisihkan.

  3. 3

    Goreng terong setengah matang, angkat dan tiriskan.

  4. 4

    Haluskan bumbu halus 👆 (me: diuleg tdk terlalu halus).

  5. 5

    Tumis bumbu halus sampai berubah warna dan harum. Masukan garam, gula, kaldu jamur/penyedap.Aduk rata, kmdian beri air secukupnya, aduk hingga matang dan stngh set.

  6. 6

    Masukan terong, aduk rata (pelan" saja). Masak hingga bumbu meresap. Angkat, susun di piring saji. Terong baladopun siap disantap!!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapoer Kyara
Dapoer Kyara @cook_9398547
pada
Bekasi
🌸mom of three daughters. 🌸Love cooking n baking so much! 🌸Learning by doing 😄😄😍joined with cookpad: October 14th, 2017ig:@dapoer_kyarafb:kyara
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa