Udang goreng saus tiram pedas

Nana Febnas
Nana Febnas @nanafebnas
Samarinda🐬

Udang goreng saus tiram pedas

100+ orang telah melihat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgudang sungai
  2. 4 siungbawang putih
  3. Secukupnyaketumbar
  4. Secukupnyakunyit
  5. Secukupnyagaram
  6. Saus
  7. 4 siungbawang putih
  8. 2 siungbawang merah
  9. 20 bijilombok kecil
  10. 2 bijitomat
  11. 1 bijilombok merah besar
  12. 1 bijibawang bombay uk kecil
  13. 1 bungkussaus tiram
  14. Secukupnyagula
  15. Secukupnyagaram
  16. Secukupnyalarutan maizena
  17. Secukupnyaair
  18. Secukupnyaminyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Siangi udang dan cuci bersih. haluskan bawang, kunyit, ketumbar dan garam.

  2. 2

    Tambahkan air pada bumbu halus, rendam udah beberapa saat lalu goreng hingga matang. Tiriskan

  3. 3

    Setelah itu haluskan bawang merah, bawang putih, lombok kecil dan tomat.

  4. 4

    Tumis bumbu halus, lombok merah besar dan bawang bombai hingga harum

  5. 5

    Tambahkan air, setelah mendidih masukan saus tiram, garam dan gula

  6. 6

    Atur kekentalan saus dengan larutan maizena, koreksi rasa

  7. 7

    Angkat saus dan sajikan bersama udang goreng + nasi hangat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nana Febnas
Nana Febnas @nanafebnas
pada
Samarinda🐬
💙Febriana Nasution💚Al Bachri Family💛ibu dari dua anak perempuan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa