Chicken fire cheese sauce

ayu diyah
ayu diyah @cook_9874311

Sudah lama tidak bagi resep di cookpad. selama ramadhan sibuk urus pesenan catering buka dari kantor pak suamik,,
Ini resepnya cuma untuk saus, ayam nya sya beli jadi di abang langganan.. Pokoknya simple langsung tring.

Chicken fire cheese sauce

31 orang berencana membuat resep ini

Sudah lama tidak bagi resep di cookpad. selama ramadhan sibuk urus pesenan catering buka dari kantor pak suamik,,
Ini resepnya cuma untuk saus, ayam nya sya beli jadi di abang langganan.. Pokoknya simple langsung tring.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

22 porsi
  1. Ayam tepung yang sudah jadi
  2. Fire sauce :
  3. 1/2 botolbeling saus tomat delmonte
  4. 1 botolsaus sambal ABC
  5. 5 sendoksaus tiram
  6. 500 mlair
  7. 1 bungkusbubuk cabai (sy pakai Aida cabai giling)
  8. 1 stgula pasir (agar menambah rasa gurih)
  9. Cheese sauce:
  10. 1 bungkuskeju parut (sy pakai merk miggi)
  11. 1/2litter susu full cream
  12. 1 sendoktepung maizena
  13. Pewarna kuning (sy sengaja tidak terlalu orange)

Cara Membuat

  1. 1

    Membuat fire sauce : masukan semua bahan ke wajan, (kecuali tepung maizena) aduk rata baru kemudian hidupkan api pd kompor.

  2. 2

    Saya pakai aida cabai giling agar hasil akhirnya bagus, warnanya benar-benar merah.

  3. 3

    Kemudian masukan maizena, dan diamkan sebentar. Jangan terlalu lama di kompor nanti terlalu kental

  4. 4

    Setelah saus jadi, celupkan ayam tepung ke dalam wajan dan tiriskan.

  5. 5

    Membuat cheese sauce:

  6. 6

    Parut keju sampai habis

  7. 7

    Masukan susu pada panci, dan keju. Kemudian panasi di api kecil, aduk terus sampai susu dan keju tercampur baik

  8. 8

    Masukan tepung maizena yang sudah di larutkan dengan setengah gelas belimbing

  9. 9

    Aduk-aduk dan jangan terlalu lama, karen Tingkat kekentalan ada pada proses ini

  10. 10

    Matikan api dan beri pewarna makanan.

  11. 11

    Semua saus siap dipakai.

  12. 12

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ayu diyah
ayu diyah @cook_9874311
pada
buk guru yang demen nya masak gampil buat kakang prabu😅
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa