Tumis cumi tinta hitam

2 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grcumi segar
  2. 4 siungbawang putih
  3. 3 siungbawang merah
  4. 3 buahcabe rawit merah
  5. 1 ruasjahe
  6. 1 ruaslengkuas
  7. 1 lembardaun salam
  8. 1 sdmkecap manis
  9. secukupnyaGaram
  10. secukupnyaGula
  11. secukupnyaPenyedap
  12. secukupnyaMinyak goreng
  13. 1/2 buahlemon

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan cumi dan cuci air bersih. Jangan buang tintanya. Lumuri dengan jeruk lemon. Sisihkan.

  2. 2

    Iris bawang merah, bawang putih dan cabe rawit merah. Geprek lengkuas dan jahe.

  3. 3

    Panaskan wajan, masukkan bawang putih dan bawang merah. Tumis sampai harum. Lalu masukkan cabe rawit, tumis sebentar.

  4. 4

    Masukkan jahe, lengkuas dan daun salam. Tumis sampai aroma keluar.

  5. 5

    Masukkan cumi, tumis sampai tinta hitam keluar.

  6. 6

    Tambahkan garam, gula, kecap dan penyedap. Aduk-aduk. Koreksi rasa.

  7. 7

    Tumis sampai cumi empuk. Jika sudah empuk, matikan kompor. Tumis cumi tinta hitam siap dinikmati.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anisa Rahmadani Yani
Anisa Rahmadani Yani @rahmadanisa
pada

Komentar

Resep Serupa