Udang saus tomat pedas

19 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4udang
  2. 2bawang merah
  3. 1 siungbawang putih
  4. 1 ruasjahe
  5. 5cabe rawit merah
  6. 2 sendok makansaus tomat
  7. 1 sendok makankecap
  8. secukupnyaGaram, gula, lada bubuk, dan penyedap rasa
  9. secukupnyaAir
  10. Minyak untuk menumis
  11. jika sukaTambahkan daun bawang

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci dan buang kepala udang sampai bersih

  2. 2

    Haluskan semua bumbu,lalu panaskan minyak, masukan bumbu halus tadi masak sampai harum, tambahkan air secukupnya.

  3. 3

    Masukan udang yg sudah dicuci bersih tadi tambahkan bumbu garam gula penyedap rasa dll

  4. 4

    Masak sekitar 3 menit, angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Widdy Aprilianty
Widdy Aprilianty @cook_13691090
pada
Bandung Jawa barat
A wife and a mother 👪 ♥️
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa