Tumis pete udang bakso

14 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 - 4 porsi
  1. 250 onsUdang kupas
  2. 1 papanpete
  3. 10 bijibakso (dipotong-potong kecil)
  4. Saus tiram
  5. Bahan halus :
  6. 15 bijicabe rawit
  7. 3 siungbawang putih
  8. 6 siungbawang merah
  9. secukupnyaLada
  10. secukupnyaGaram
  11. secukupnyaGula
  12. Minyak goreng untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci udang hingga bersih

  2. 2

    Haluskan bumbu : cabe, bawang putih, bawang merah, lada, gula, garam (kalau saya bumbunya di uleg)

  3. 3

    Sambil menguleg bumbu, nyalakan kompor untuk menggoreng udang. Goreng setengah matang saja udangnya.

  4. 4

    Tumis bumbu yg sudah dihaluskan, kemudian masukkan pete. Masak hingga pete agak layu.

  5. 5

    Masukkan udang yg sudah digoreng dan juga bakso.

  6. 6

    Tambahkan saus tiram dan koreksi rasa.

  7. 7

    Jika semua bahan sudah tercampur rata, matikan kompor.

  8. 8

    Tumis pete udang bakso siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Enggar Ningtyas
Enggar Ningtyas @enggarnngtys_
pada
Samarinda
Newbie dalam hal masak memasak 😊Semoga resep yg Saya share bisa bermanfaat 🙏🙏
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa