Nasi Goreng Daun Jeruk

yulianuri
yulianuri @cook_5096547

Awalnya recook di cookpadmya dapur vy.. Eh ko enak juga cocok sm lidahnya anak2 (tanpa cabe) dan lidahnya suami dan aku (pke cabe rawit)

Nasi Goreng Daun Jeruk

4 orang berencana membuat resep ini

Awalnya recook di cookpadmya dapur vy.. Eh ko enak juga cocok sm lidahnya anak2 (tanpa cabe) dan lidahnya suami dan aku (pke cabe rawit)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Nasi (ak sisa semalam)
  2. secukupnyaDaun jeruk iris tipis2
  3. 8 bhBawang merah iris
  4. 4 bh Bawang putih iris
  5. Margarin
  6. Sosis
  7. Telor utk diorak arik
  8. Garam, merica, penyedap rasa
  9. 2 sdmkecap inggris (ak pake sedap wangi)

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bawang merah, bawang putih dn daun jeruk pake margarin yg sdh dilelehkan

  2. 2

    Masukan sosis yg sudh dpotong

  3. 3

    Masukan telor yg sudah dikocok lalu diorak arik

  4. 4

    Masukan nasi tadi kaku aduk agar tercampur.. Kasih garam, penyedap rasa,merica.lalu tambahkan 2 sdm kecap inggris,

  5. 5

    Jadi dehh.. Mudahkan?? Selamat mencobaa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
yulianuri
yulianuri @cook_5096547
pada

Komentar

Resep Serupa