Ikan patin rebus segar

7 orang berencana membuat resep ini
ULVA
ULVA @cook_13308499
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekorikan patin
  2. 1 sdmkecap manis
  3. 1 sdtkecap asin
  4. 1 buahtomat merah
  5. 1 helaidau bawang
  6. 1 buahtomat hijau
  7. 2 siungbawang putih
  8. 1 siungbawang merah
  9. 3 sdmminyak goreng
  10. 1 gelasair / sesuai selera
  11. Sedikitaja jahe
  12. secukupnyaRoyco ayam
  13. SecukupnyaGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus air sampai mendidih masukan ikan patin, masak setengah matang / 3 menit an. Angkat dan tiriskan

  2. 2

    Siapkan teflon, masukan minyak goreng, tumis bawang merah, jahe, dan bawang putih sampai kering spy wangi dan gurih

  3. 3

    Lalu masukam air, kecap asin dan manis, bumbui sesuai selera. Tunggu sampai mendidih.

  4. 4

    Masukan ikan patin, tunggu smp matang lalu masukan daun bawang iris dan terakhir tomat.

  5. 5

    Selesai dech 🤗

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

ULVA
ULVA @cook_13308499
pada

Resep Serupa