Kakap bumbu kuning

Gita Putri
Gita Putri @cook_10011362

Request paksu yang bentar lagi mau ultah. Enak dimakan anget anget pas hujan melanda

Kakap bumbu kuning

11 orang berencana membuat resep ini

Request paksu yang bentar lagi mau ultah. Enak dimakan anget anget pas hujan melanda

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30-50 menit
2-3 porsi
  1. 3 potongIkan kakap
  2. Lengkuas geprek
  3. Sereh geprek
  4. 2 buahtomat
  5. Daun jeruk
  6. Daun bawang
  7. secukupnyaGula, garam, air
  8. Bumbu halus :
  9. 5 siungbawang putih
  10. 6 siungbawang merah
  11. Kunyit
  12. 6cabai

Cara Membuat

30-50 menit
  1. 1

    Bersihkan ikan kakap cuci dengan air mengalir lalu goreng sebentar dan tiriskan

  2. 2

    Tumis bumbu halus beserta sereh, lengkuas, tomat, daun jeruk hingga harum

  3. 3

    Tambahkan air, gula, garam secukupnya

  4. 4

    Masukkan ikan kakap dan masak hingga bumbu meresap

  5. 5

    Terakhir masukkan daun bawang untuk menambah rasa. Selesaiiiiii

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Gita Putri
Gita Putri @cook_10011362
pada

Komentar

Resep Serupa