Tumis wortel labu siam

Cerita Memasak
Cerita Memasak @setya_9293

Pagi pagi sebelum suami berangkat pengen makan sayur yang bikin balikin stamina , akhirnya bikin labu siam deh 😊 #5resepterbaruku

Tumis wortel labu siam

4 orang berencana membuat resep ini

Pagi pagi sebelum suami berangkat pengen makan sayur yang bikin balikin stamina , akhirnya bikin labu siam deh 😊 #5resepterbaruku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahlabu siam
  2. 1 buahwortel
  3. 4bawang merah
  4. 2bawang putih
  5. 6 buahcabe
  6. 1/2 sendok tehgaram
  7. 1/2 sendok tehgula
  8. secukupnyaLada
  9. secukupnyaKecap manis
  10. secukupnyaKecap asin
  11. secukupnyaKaldu jamur
  12. Air
  13. Minyak

Cara Membuat

  1. 1

    Potong wortel dan labu siam berhenti panjang panjang

  2. 2

    Potong bawang merah, putih dan cabe

  3. 3

    Kemudian tumis. Beri sedikit minyak, masukkan irisan bawang merah, bawang putih dan cabe.

  4. 4

    Setelah harum, masukkan labu siam dan wortel. Beri gula, garam, lada, kecap manis dan kecap asin.

  5. 5

    Setelah itu beri air secukupnya. Diamkan sampai labu dan wortel benar benar matang sempurna

  6. 6

    Tes rasa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Cerita Memasak
Cerita Memasak @setya_9293
pada
youtobe channel : cerita memasakig : cerita memasak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa