Tumis Cumi

2 orang berencana membuat resep ini
Ida Mulyani
Ida Mulyani @cook_14576789
Bandung
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan cumi

  2. 2

    Kupas &Iris bawang merah, bawang putih, bawang Bombay, seledri, bawang daun dan cabai

  3. 3

    Iris kol sesuai selera masing-masing

  4. 4

    Sesudah cumi di bersihkan di taburi merica bubuk dan garam

  5. 5

    Tumis bahan-bahan yang sudah di iris (bumbu)

  6. 6

    Masukan kol, oseng hingga layu

  7. 7

    Masukan cumi yang sudah di bumbui merica

  8. 8

    Oseng hingga merata

  9. 9

    Kemudian masukkan saori saos tiram

  10. 10

    Lalu masukan garam dan gula secukupnya

  11. 11

    Tunggu beberapa menit hingga menyerap

  12. 12

    Tumis cumi siap di hidangkan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ida Mulyani
Ida Mulyani @cook_14576789
pada
Bandung
Sedang belajar
Lebih banyak

Resep Serupa