Bahan-bahan

  1. Brownies:
  2. 6 sdmtepung terigu
  3. 3 butirtelur
  4. 35 grDCC
  5. 2 sdmcoklat bubuk
  6. 5 sdmmentega/margarin
  7. 4 sdmgula
  8. 1/2 sendokvanili ekstrak
  9. 1/2 sendoksp/tbm
  10. Cheescake:
  11. 1 pakoreo
  12. 70 grbutter/ margarin
  13. 24 sdmgula
  14. 300 grcream cheese
  15. 200 mlheavy cream
  16. 2 sdmgelatin bubuk
  17. 1/2 sendokvanila ekstrak
  18. 50 grBubuk oreo untuk toping

Cara Membuat

  1. 1

    Lelehkan DCC dan margarin dengan steam

  2. 2

    Ayak tepung dan coklat bubuk diwadah yang sama kemudian campur.

  3. 3

    Kocok menggunakan mixer telur, sp, gula, dan vanili hingga mengembang dan berjejak

  4. 4

    Tambahkan sedikit demi sedikit bubuk coklat dan tepung yg sudah tercampur sebelumnya dengan telor yang sudah dimixer, kemudian kocok menggunakan mixer dengan kecepatan rendah hingga tercampur seluruhnya

  5. 5

    Terakhir campurkan coklat yang sudah dicairkan dengan adonan dan aduk pelan2 menggunakan whisker. Jika sudah dirasa tercampur rata tuangkan pada cetakan dan kukus kurlen 17-20 menit.

  6. 6

    Jika sudah matang, dinginkan dan belah menjadi 2 untuk dijadikan layer.

  7. 7

    Hancurkan 8 keping oreo menggunakan food proccesor/pukul2 hingga hancur. Lelehkan butter/margarin dan campurkan dengan oreo yang sudah dihancurkan lalu tekan2 didasar loyang agar padat, terakhir masukkan kedalam kulkas.

  8. 8

    Campur gula, cream cheese, dan vanila ekstrak mixer dengan kecepatan rendah hingga tercampur. Diwadah lain siapkan heavy cream dan mixer dengan kecepatan sedang hingga menggembang.

  9. 9

    Larutkan gelatin dengan air hangat2 kuku dan diamkan beberapa saat.

  10. 10

    Campur heavy cream yang sudang mengembang dengan cream cheese dan aduk menggunakan spatula/ whisker. Terakhir tambahkan gelatin dan aduk kembali hingga rata.

  11. 11

    Ambil loyang yang sudah dibeli alas oreo dari kulkas dan mulai susun dari cheese, brownies, cheese, brownies, dan beri toping oreo. Masukkan lagi kedalam kulkas hingga kurleb 3-4 jam.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar (6)

rima bardjib
rima bardjib @Rima_bardjib
Itu Kl Oreo di skip bisa apa tdk kak?

Ditulis oleh

My Gallery of Food
My Gallery of Food @yeyenbudii
pada
Surabaya

Resep Serupa