Tumis Aceh (ikan tongkol)

Novita Aditya @cook_15445900
Cara Membuat
- 1
Cuci ikan tongkol terlebih dahulu, serta haluskan bumbu-bumbunya.
- 2
Panaskan minyak, lalu masukkan bawang merah rajang, cabe hijau, serta daun kari. Tumis sebentar sampai wangi dengan api yg sedang.
- 3
Masukkan bumbu yang telah di haluskan, lalu tumis bumbu tersebut. Masukkan ikan tongkol yg telah di cuci. Tambahkan air (sesuai selera). Diamkan dan tunggu hingga bumbunya masak dan airnya mendidih.
- 4
Setelah itu sajikan. Tumis Aceh (ikan tongkol) siap di hidang kan 😊
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ikan tongkol masak tuMis aceh Ikan tongkol masak tuMis aceh
Kalau diaceh beli ikan tongkol besar 1bh atau sebelah. eka muliana -
-
-
Tumis Aceh Ikan Tongkol Tumis Aceh Ikan Tongkol
Hari ini masak requestan suami. Kepala ikan tongkol di masak tumis Aceh. Ella Thaninda -
-
-
-
Ikan Tumis Khas Aceh Ikan Tumis Khas Aceh
Cocok bagi yang diperantauan rindu masakan mama ala rumahan bisa banget di coba Herlina Suzantia -
13. Ikan tongkol tumis Aceh 13. Ikan tongkol tumis Aceh
Pengen makan ikan yang rasanya asam-asam pedas. Tapi rasanya ga pedas, kerena cabenya dibiarkan utuh bulat saat dimasak. Ini menyesuaikan selera anak-anak yang tidak begitu suka rasa pedas Eka Astuti
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/7108204
Komentar