Ceker Mercon

23 orang berencana membuat resep ini
Mama Alin
Mama Alin @cook_15530522
Karawang

Awalnya iseng iseng daripada nganggur dirumah mending cari bahan yg bisa di olah hasilin uang 😍 dan alhamdulillah amazing. Orderan langsung banjir gitu aja

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

15 porsi
  1. 3 kgCeker ayam, pilih yg bersih dengan ukuran besar
  2. 5 sendok makanGula pasir
  3. Minyak se cukupnya untuk tumis bumbu
  4. Air untuk merebus ceker
  5. 3 bungkusRoyco / masako
  6. 5 lembarDaun jeruk
  7. Bahan yang dihaluskan
  8. Cabe setan + keriting merah 1/4 banyak cabe setannya
  9. 5 bijiBawang merah
  10. 7 bijiBawang putih

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus ceker yang sudah dibersihkan.

  2. 2

    Sembari menunggu ceker matang, haluskan bumbu dan tumis hingga harum kemudian tambahkan daun jeruk supaya tambah harum. Jika sudah tercium harum, tambahkan royco dan gula pasirnya. Koreksi rasa jika dirasa ada yg kurang boleh tambah kemudian tuang sedikit air kira kira 3gelas belimbing. Jika bumbu sudah mendidih masukkan ceker yg telah direbus sembari di aduk sesekali agar bumbu merata. Kira kira 5menitan matikan kompor dan ceker siap disajikan.

  3. 3

    Ceker bisa diganti dengan dengkul / tulang tulangan ayam. Kalau kata pembeli lebih mantul dengkul nya punya sensasi tersendiri bikin nagihhhh...

  4. 4

    Ketika

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Mama Alin
Mama Alin @cook_15530522
pada
Karawang

Resep Serupa