Cara Membuat
- 1
Campur tepung ketan, tepung beras, garam, pasta pandan dan air kapur sirih. Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga kalis dan bisa dibentuk.
- 2
Didihkan air secukupnya dipanci. Ambil adonan secukupnya dan pipihkan, beri isian gula merah secukupnya dan bentuk bulat, kemudian masukkan diair mendidih dan masak hingga mengapung, lakukan hingga adonan habis.
- 3
Setelah mengapung, angkat dan tiriskan, kemudian gulingkan dikelapa parut yg sudah diberi sedikit garam. Tata dipiring/mangkok dan siap disajikan....
Resep Serupa
-
Klepon Kenyal dan Empuk Klepon Kenyal dan Empuk
Bikin klepon sendiri dirumah karena El, seneng banget jajan ini dan kalau beli setiap hari boros juga kan yaa 😁Lagi pula bikin dirumah lebih higienis, dan lebih banyak loohhh 😉 Lestria Gracia -
Onde- onde / klepon Onde- onde / klepon
#tantanganakhirtahun #masakditahunbaruNih buat yang pengen nyoba buat #ondeondecake jangan lupakan sih hijau bulat satu ini pokoknya ini rekomendeddddd Indah Theng -
-
24. Klepon 24. Klepon
Bismillah..Udah kangen banget sama jajanan jawa nih, akhirnya dapet resep di ig (source: @fridajoincoffe.#BelajarFotoBarengOpiBun#CookpadCommunity_Kalbar nurmaretha ds -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/780365
Komentar