Lodeh bayam jagung

HenijudiQe
HenijudiQe @cook_17289870
Magelang

Selalu suka sama lodeh saat makan pakai sambal pletes cabai rawit sama tempe goreng 😘

Lodeh bayam jagung

10 orang berencana membuat resep ini

Selalu suka sama lodeh saat makan pakai sambal pletes cabai rawit sama tempe goreng 😘

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. secukupnyaBayam
  2. sebatangJagung
  3. 1 packSunkara
  4. secukupnyaAir
  5. Bumbu halus :
  6. 3 siungBawang merah
  7. 2 siungBawang putih
  8. 1 butirKemiri
  9. Bumbu pelengkap :
  10. Garam,royco, gula

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus air biasa masukan jagung biarkan sampai mendidih,kemudian masukan bumbu halus aduk dan biarkan mendidih 1-2 menit

  2. 2

    Masukan santan yang sdh diencerkan (jangan terlalu encer) aduk kemudian bumbui dengan gula,garam,royco biarkan mendidih lagi dan baru masukan bayam dan biarkan sampai mendidih dan bayam matang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
HenijudiQe
HenijudiQe @cook_17289870
pada
Magelang

Komentar

Resep Serupa