Roti sobek tanpa telur

Aas Firdausy
Aas Firdausy @aasfirdausy
Sukoharjo-Klaten

Stock makanan penunda lapar dikala malam menjelma 😂😂

Roti sobek tanpa telur

34 orang berencana membuat resep ini

Stock makanan penunda lapar dikala malam menjelma 😂😂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 100 grterigu pro tinggi (cakra)
  2. 100 grterigu pro sedang (segitiga biru)
  3. 1 1/2 sdtragi instant (sy fermipan)
  4. 110-130 mlsusu UHT / santan hangat
  5. 2 sdmperes gula putih (sesuai selera)
  6. 2 sdmmargarin cair
  7. Isian roti
  8. Coklat
  9. Keju cheddar
  10. Daging ayam cincang
  11. Kacang ijo
  12. Selai
  13. Dll

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan wadah adonan, masukkan semua bahan kecuali margarin cair ; Tepung, gula, ragi, air susu/santan dan aduk hingga tercampur rata.

  2. 2

    Masukkan margarin cair dan mixer menggunakan mixer spiral hingga kalis. Jika diulen menggunakan tangan juga bisa, kira2 15 - 20 menit hingga kalis.

  3. 3

    Siapkan loyang, oles semua sisi dengan mentega.

  4. 4

    Ambil adonan, bagi menjadi 8 bagian dan bentuk bulat2.

  5. 5

    Berikan isian sesuai selera. Saya pakai keju cheddar yg sudah diparut dan coklat.

  6. 6

    Kembali bentuk bulat2 dan tata di dalam loyang. Tutup loyang menggunakan plastik wrap atau kain bersih.

  7. 7

    Diamkan selama 1 - 2 jam hingga mengembang 2 kali lipat. (Lama profing tergantung suhu masing2 ruangan).

  8. 8

    Setelah mengembang 2 kali lipat, panaskan oven dgn suhu mencapai 180° c

  9. 9

    Panggang roti dgn api besar selama 15 - 20 menit atau sampai kuning kecoklatan.

  10. 10

    Keluarkan roti, olesi dengan margarin. Siap dihidangkan! ^^

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Aas Firdausy
Aas Firdausy @aasfirdausy
pada
Sukoharjo-Klaten
Umma dari duo umbi sholeh yg lagi belajar berkreasi demi menciptakan kenangan manis & sehat di meja makan. 💕
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa