Tembro (tempe di jero)

2 orang berencana membuat resep ini
MISBAH ganteng
MISBAH ganteng @cook_17267761

Karena di tempatku ga ada oncom nyarinya susah makanya oncom aku ganti dg tempe. Klo isi oncom kam namanya combro krn ini isinya tempe makanya aku namain TEMBRO,,,,

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 buahsingkong di parut lalu di peras
  2. Minyak goreng secukupnya untuk menggoreng
  3. Bumbu untuk singkong
  4. 3 bhbawang putih
  5. 1 sdtketumbar
  6. Sedikitkunyit
  7. secukupnyaGaram
  8. Bahan isi
  9. 1 papantempe
  10. 5 bhcabe rawit merah
  11. 2 bhbawang putih
  12. 5 bhbawang merah
  13. secukupnyaGaram
  14. secukupnyaGula
  15. Sedikitair
  16. 3 sdmminyak goreng untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Ulek bumbu untuk singkong setelah halus campur ke singkong yg sudah di peras sampai rata biar rasanya rata. Sisihkan

  2. 2

    Ulek bumbu untuk isi sampai halus.

  3. 3

    Tempe jg di ulek sampai hancur

  4. 4

    Masukan minyak goreng ke dalam wajan nyalakan kompor setelah minyak panas masukan bumbu tumis smp harum lalu masukan tempe aduk2. Tambahkan air sedikit lalu masak sampai tempe matang.

  5. 5

    Ambil singkong yg sudah di bumbuin pipihkan masukan isi lalu di bentuk oval. Lakukan sampai selesai

  6. 6

    Goreng dalam minyak goreng sampai matang berwarna kuning kecoklatan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

MISBAH ganteng
MISBAH ganteng @cook_17267761
pada

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya