Tumis kulit melinjo

Ngelihat melinjo yang sudah muali tua di kebun , jadi terinspirasi memasak.sayangkan kalau kulitnya dibuang jadi iseng2 dimasak dech......jadilah tumis ala kreasi rowi
Tumis kulit melinjo
Ngelihat melinjo yang sudah muali tua di kebun , jadi terinspirasi memasak.sayangkan kalau kulitnya dibuang jadi iseng2 dimasak dech......jadilah tumis ala kreasi rowi
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih kulit mlinjo dan tauge,semua bumbu di rajang dan ditumis sampai harum,
- 2
Masukan kulit mlinjo tumis sampai setengah matang lalu masukan tauge, jangan lupa garam,gula putih dan msgnya.tunggu sampai matang.
- 3
Matikan kompor selagi masih panas masukan saori dan minyak wijen dibolak balik sebentar.
- 4
Siap dihidangkan. Selamat mencoba.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Enak nya sayur asem di makan sama kulit melinjo campur teri medan. Kebetulan masih ada sisa teri medan yang udah digoreng. Cussss resepnya yuk moms..#berburucelemekemas #resolusi2019 Gema Elok -
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
udah hampir beberapa bulan nih bun aku ga update masak lagi, kali ini aku mau masak menu sederhana ala rumahan, ikutin terus ya Dapurnya Nisa -
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Kepengin makan ini udah dari kapan..😥Tiap ke tukang sayur selalu zonk.. nah kemaren pas ada ky nemu harta karun 😂😂 Ummu Rasyiq -
-
-
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Ada kulit melinjo, ada tempe, ada putih telur sisa buat kue jadiin satu aja biar rame yaa 😬😅 Cicie Kitchen -
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Masakan murah meriah tp enak di santap dengan nasi hangat. Sangat membantu dikala tanggal tua😁😁 Amel Yuswara -
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Terus berkreasi di "pawone iyung"...#homemadeiyung iyung Nurie -
-
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Masakan ini merupakan salah favorite ku,dan jarang2 bisa nemu ini di supermarket atau pun pasar,jarang sekali yang jual,dan kebetulan waktu kepasar ada yang jual,rasanya senang sekali dan sore nya langsung di masak.#siapramadan Yulia's Kitchen -
-
Tumis kulit melinjo Tumis kulit melinjo
Obat penambah nafsu makan aku nih mom's 😁 Kiky Shafina Afkar
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar