Fancy Cookies / Icing Cookies

Lebaran sebentar lagi tak terasa ramadhan udah dipenghujung bulan. Dapur pun gak ketinggalan sibuk bebikin kuker untuk lebaran.
Nah nambah lagi nih kuker buat pengisi toples lebaran yaitu kukis lucu dijamin anak2 syuka karena enak,manis n lucu..
#RamadanPilihMasak
#RayakanHariKemenangan
Fancy Cookies / Icing Cookies
Lebaran sebentar lagi tak terasa ramadhan udah dipenghujung bulan. Dapur pun gak ketinggalan sibuk bebikin kuker untuk lebaran.
Nah nambah lagi nih kuker buat pengisi toples lebaran yaitu kukis lucu dijamin anak2 syuka karena enak,manis n lucu..
#RamadanPilihMasak
#RayakanHariKemenangan
Cara Membuat
- 1
Mixer margarin,butter dan gula halus lalu masukkan kuning telur satu persatu sampai tercampur rata kurang lebih 1 menit.
- 2
Masukkan terigu,maizena, susu bubuk dan baking powder yang sudah diayak. Aduk sampai tercampur rata dengan cara manual.
- 3
Gilas adonan dengan rollingpin cetak setebal 5mm. Tata diloyang lalu panggang dengan suhu 150 derajat selama 40 menit api atas bawah atau sesuaikan dengan oven masing-masing ya.
- 4
Lalu keluarkan kukis dan dinginkan.
- 5
Sambil menunggu kukis dingin buat icing : campur semua bahan icing kecuali pewarna makanan lalu mixer sampai putih kental. Bagi adonan,ambil 2 sdm untuk warna putih,2 sdm untuk warna hijau dan sisanya warna merah. Masukkan kedalam piping bag untuk memudahkan menghias lalu lubangi sedikit ujungnya.
- 6
Hias bagian atas kukis dengan royal icing. Oven kembali selama 15 menit dengan suhu 100 derajat.
- 7
Angkat dan dinginkan segera masukkan kedalam toples. Selamat mencoba..
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Fancy Icing Cookies Fancy Icing Cookies
Dari dulu pengen banget nyoba buat cookies dengan icing sugar begini, tapi takut gagal. Akhirnya ada kelasnya @prita_23884 dan memberanikan diri bikin. Alhamdulillah berhasil dan hasilnya memuaskan. Walaupun gambar belum rapi dan meleyot-meleyot, tapi prosesnya sangat menyenangkan sekaligus seru.Jadi, karena pertama kali membuat resep ini, saya menggunakan bahan-bahan berkualitas seperti telur yang fresh, dan beberapa bahan yang sudah teruji seperti tepung maizena dan gula merk ROSE brand yang memang sering saya gunakan dan terpercaya dengan kualitasnya untuk mencegah gagal hasil. Untuk gula halus membuat icing, saya menggunakan telur suhu ruang dan gula halus ROSE brand karena teksturnya halus seperti tepung, dan mudah larut sempurna saat dikocok dengan putih telur. Saya sangat memperhatikan bahan yang saya pilih agar tidak memengaruhi hasil akhir. #BelajarMasakBarengKomunitas #KelasCookiesHias #Cookpadcommunity_Malang Zahrotul An -
Fancy Cookies (Royal Icing Cookies) Fancy Cookies (Royal Icing Cookies)
📝 Dapat ilmu baru lagi nih dari Bakerpad Community...💬 Seperti Fancy Cookies yang satu ini..Yuppzz... Fancy Cookies yang dibagikan oleh mbk @citraprayugo_kitchen ini benar² unik karena Cookies ini bukan sembarang Cookies...karena benar² membutuhkan kesabaran,ketelatenan dan imajinasi yang tinggi tentunya untuk mendapatkan Cookies yang cantik dan menarik.Nahh berhubung saya tidak punya Cetakan Cookies Karakter jadilah dibikin seperti ini...🤭Belum rapi seperti punyanya mbak @citraprayugo_kitchen sih...tapi Alhamdulilah seneng aja bisa ikutan bikin seperti teman² yang lain..Semoga beliau berkenan dengan hasil Cooksnap saya ini dengan penyesuaikan gula halus untuk Cookiesnya saya kurangi menjadi 110gram (resep asli 125gram).#Bakerpad_Community#Bakerpad_BerbagiKebaikan#CookpadCommunity_Malang Dapoer Bunda Delizha -
Fancy Royal Icing Cookies Fancy Royal Icing Cookies
Semarak Minggu ini dimenangkan oleh Mrs Kori,beliau menantang kita utk membuat aneka makana bertemakan cinta...Dan ini lah persembahan lope lope dari akuh...semoga berkenanSource:IG RickeIndriani_OrdinaryKitchen#GALoveIsYou#Semarak_GALoveIsYou#CookpadCommunity_Sumbar#TidakSekedarMemasak#CookingWithHeartEatingWithLove#CloverCookingLovers Dapur illy -
Fancy Cookies with Royal Icing Fancy Cookies with Royal Icing
Pertama kali cobain bikin cookies hias 😍 Walau ketinggalan kelas onlinenya tetap nyobain bikin. Apalagi step by stepnya cukup jelas. Gak ragu bt eksekusi. Makasih buat resepnya ya mbak @pritakarina 🙏 gak nyangka kalau seenak itu cookiesnya 😍 Pdhal biasanya gak suka kl nemu cookies yg begini. Tapi ini beneran suka...jd dicemilin cookiesnya sambil dihias 😄 Mumpung ada pasukan gabut ke rumah....kita karyakan mereka. Biarkan mereka berkreasi...biar ada kegiatan positif 😅Posbar kali ini masih hasil kolaborasi dengan Rose Brand. Aku pakai gula halus Rose Brand...yg terbuat dr gula asli. Hasilnya cookies dan royal icingnya bisa bagus... tidak bergerindil dan shiny . Mantappp 👍#BelajarMasakBarengKomunitas #KelasCookiesHias#cookpad_id#cookpadcommunity_id#SemangcookHokyaHokye24#CookpadCommunity_Semarang Dewi Kumala -
Fancy Cookies with Royal Icing Fancy Cookies with Royal Icing
Source : Prita KarinaAlhamdulillah akhirnyaa kesampean jg ikut kelas fancy cookies bersama cookpad dgn nara sumber cantik & keren tentunya mba @prita_23884 .. Keluar dr zona nyaman yg awalnya kalo bikin kukies ya adonan dicampur pewarna, buletin udah deh dipanggang tapi untuk kukis satu ini diperlukan ketelatenan & fokus agar hasilnya maksimal ❤apalagi ngerjainnya sekeluarga ikutan menghias cookiesnya jadi tambah seruu 😍. Untuk royal icingnya saya menggunakan gula halus dr Rosebrand yg selain harganya ramah dikantong, hasil kuenya pun mulus cantiik sukaa deh 😍, terimakasih Cookpad & mba Prita untuk kelasnya hari ini ❤❤🙏🙏#BelajarMasakBarengKomunitas #KelasCookiesHias #Cookpadcommunity_Semarang Syafa Syifa -
Fancy Cookies with Royal Icing Fancy Cookies with Royal Icing
Selamat "Hari Anak Nasional" untuk seluruh anak² di Indonesia.Selain itu,di Bulan Juli kali ini #BelajarMasakBarengKomunitas mengadakan kelas.Di kelas kali ini kita belajar membuat Sugar Cookies dengan Royal Icing dengan Narsum mbk @prita_23884 .Wahhh pasti seru bangett nihh..Yaahhh tapi eh tapi pas proses Hias Cookiesnya jadi bingung mau buat apa...🤔😁Dan akhirnya dibikin bunga² random..🤭😁Gak papalah namanya juga belajar..Tapi lama2 asli bikin ketagihan bikin gambar²...biarpun gambarnya jelek yang penting rasa cookiesnya enak dan renyah.Selain itu Cookiesnya juga wangi buttery gitu,padahal diresep ini cuma pake Margarine aja gak pake butter.*Di sini saya pakai Margarine dari @RoseBrand .Dan supaya Cookiesnya renyah saya juga menambahkan sedikit Tepung Maizena dalam pembuatan cookiesnya.*Tepung Maizena yang saya gunakan juga Tepung Maizena Rose Brand.Rose brand maizena merupakan tepung yang terbuat dari pati jagung berkualitas tinggi.Itulah kenapa Cookiesnya ini renyah dan tidak keras.Saya bikin setengah resep dari resep aslinya..Source resep: https://cookpad.wasmer.app/id/r/23901544#BelajarMasakBarengKomunitas#KelasCookiesHias#Cookpadcommunity_Malang Dapoer Bunda Delizha -
Fancy Cookies with Royal Icing Fancy Cookies with Royal Icing
Pengalaman kedua kali bikin Cookies hias. Yang pertama gagal karena cookies nya nublek, alhasil remuk semua. 😆😆 Dan ini yang kedua kalinya,, Abaikan bentuknya yang amburadul ya 😅😅. Karena nggak punya cookie cutter ya udah motong manual az.Jadi kemarin Cookpad ngadain belajar bareng mbk @prita_23884 buat bikin Cookies hias. Liat punya mbk Prita bentuknya lucu, gemes,, liat punyaku kok amburadul 😆😆.Beneran ya bikin cookies ini harus ekstra sabar. Dan yang paling penting konsistensi Royal icingnya harus pas. Ini yang sulit, punyaq beberapa keenceran. Tapi gpp buat pengalaman. Yang pasti happy banget, anak-anak juga happy karena ikutan bikin plus ngerecokin 😅.Untuk membuat cookies nya pakai tambahan Tepung Maizena Rose Brand biar cookiesnya renyah dan nggak gampang patah.#BelajarMasakBarengKomunitas #KelasCookiesHias#Cookpadcommunity_Bali Deniza Ika -
Icing Cookies Icing Cookies
Beberapa kali saya coba resep tapi bagian bawah selalu tidak rata tapi proporsi resep ini hasilnya bagus banget. Terima kasih inspirasinya Fannypatty, saya sesuaikan resepnya dengan kebutuhan ya.. KokiRoti -
Fancy cookies with Royal icing Fancy cookies with Royal icing
Hasil nyimak Bu @prita_23884 di #BelajarMasakBarengKomunitas#KelasCookiesHiasGegara liat ibu semangat buat, pas icip enak, ikutan juga buat, kebetulan dapet kiriman dari Rosebrand, margarin ya makin semangat deh bebuatan..Ternyata asik banget ngehias hias kukis, seneng loh, aku buat bunga & kupu-kupu aja, jadi kayak ditaman bungaBahannya menyesuaikan karena margarinku hanya punya 1 bungkus 😁 mechendais dari Rosebrand posbar kemarin 😁, Pantes aja dirumah semuanya hampir merk Rosebrand, ternyata emang lengkap, dan juga terbukti hasil masakan emang enak, makasih Rosebrand, makin cintah dehh.. ,#CookpadCommunity_Palembang Cila Nashirah -
Fancy Cookies with Royal Icing Fancy Cookies with Royal Icing
Alhamdulillah jadi juga 🥰Suka dengan aneka produk dari rosebrand karena hasil yang dihasilkan untuk berkreasi atau membuat sesuatu sangat memuaskan 🥰😍Source : @prita_23884https://cookpad.wasmer.app/id/resep/23901544-fancy-cookies-with-royal-icing#BelajarMasakBarengKomunitas #KelasCookiesHias#Cookpadcommunity_Tangerang Anna Hadi_ant -
Fancy Cookies With Royal Icing Fancy Cookies With Royal Icing
Assalamualaikum cookpaders..Pertama-tama saya,...(eh kok kayak pidato ya 🤣)Terimakasih untuk narasumber kelas cookies hias, mba cantik @prita_23884 udah bagi2 ilmu dan inspirasinya, semoga berkah jariyyah ya mba 😇Cookies nya enak bgt! saya bikin resep yg sama gak ditambah apa2 lagi, ternyata pake gula pasir bikin cookiesnya krenyes2 gitu yaa, saya baru tahu lo ini 😭 pokok nya anti gagal deh karna pakai produk nya @RoseBrand , saya juga penasaran pakai margarin nya, tak bela2in nyari di supermarket dan swalayan akhirnya ketemu, ternyata harum dan enak! 🤤Terimakasih juga untuk ci @kristinaheryawati yang udah menyemangati tak kenal lelah di belajar bareng komunitas😚 dan.... SELAMAT HARI ANAK NASIONAL 🧒👩 saya bikin cookies bersama anak2 dan anak2 tetangga pas di hari anak, emang sengaja bikin pas hari itu sambil menjeskan apa itu hari anak, trus mereka langsung jawab "terimakasih ya bunda, sayaaaang bgt sama bunda, tapi jangan marah2 lagi ya" 😂 juga pas gak enak badan karena pusing dan flu, tapi pas bikin ini seru2an sama anak jadi lupa sama sakitnya, memang bikin nagih sih tapi harus sabar dan telaten saat menghias cookies😊#belajarmasakbarengkomunitas#kelascookieshias#cookpadcommunity_semarang Dapur Halal (Indri) -
Fancy Cookies With Royal Icing Fancy Cookies With Royal Icing
Bismillahirrahmanirrahim...Karena icing sugar masih ada,hasil dari #BelajarMasakBarengKomunitas bersama mbk Prita @prita_23884 , jadi bikin lagi cookiesnya dengan request anak saya minta yang warna coklat. Terima kasih mbk @prita_23884 , @MamahCookpad dan rosebrand yg sudah mengadakan #KelasCookiesHias.Saya pake resep yang pake kuning telur, rasanya cookiesnya ngeprul.Resep asli punya mbk Prita berikut :https://cookpad.wasmer.app/id/r/23901544#BelajarMasakBarengKomunitas #KelasCookiesHias#CookpadCommunity_Malang Shofia_Rafa
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar