Bakso Telur Puyuh, super kenyal (pakai blender, bisa juga pakai daging giling)

Bakso blender lagi, tapi ini sedikit berbeda dengan yang pernh saya share ya. Untuk blender hanya sampe blender daging saja. Stlh itu semua bahan masuk k wadah dan tapioka sy tambah lagi jadinya super kenyal. Biar ad variasi saya tambah isi telur puyuh. Mantab banget bakso kenyal dipadu ama telur puyuh. Super yummy. Oh iya, ini juga bisa pakai daging giling ya.
Cara nya daging giling dimasukkan kedalam mangkok besar beserta semua bahan diaduk2 rata dibanting2 sampai adonan benar2 menyatu. Untuk kuah, silakan ditambah tulang2 sapi, pasti lebih yummy👍🏻 #berburucelemekemas #fitsas_deliciousrecipes #resolusi2019 #resepfitsas_week40
Tips: *pakai blender yang kuat, blender daging sedikit demi sedikit (langsung masukkan ke mangkok hasil nya, begitu seterusnya sampai daging habis)
*senaiknya pakai blender yang berbeda untuk blnder daging dan buah ya jadi aman tdk di campur2.
*adonan hrs seperti pasta agar bakso kenyal
Note: jadi 5 buah bakso ukuran besar (nsaya isi telur puyuh) dan 10 bakso ukuran kecil (tanpa isi) #resepfitsas_bakso #resepfitsas
Bakso Telur Puyuh, super kenyal (pakai blender, bisa juga pakai daging giling)
Bakso blender lagi, tapi ini sedikit berbeda dengan yang pernh saya share ya. Untuk blender hanya sampe blender daging saja. Stlh itu semua bahan masuk k wadah dan tapioka sy tambah lagi jadinya super kenyal. Biar ad variasi saya tambah isi telur puyuh. Mantab banget bakso kenyal dipadu ama telur puyuh. Super yummy. Oh iya, ini juga bisa pakai daging giling ya.
Cara nya daging giling dimasukkan kedalam mangkok besar beserta semua bahan diaduk2 rata dibanting2 sampai adonan benar2 menyatu. Untuk kuah, silakan ditambah tulang2 sapi, pasti lebih yummy👍🏻 #berburucelemekemas #fitsas_deliciousrecipes #resolusi2019 #resepfitsas_week40
Tips: *pakai blender yang kuat, blender daging sedikit demi sedikit (langsung masukkan ke mangkok hasil nya, begitu seterusnya sampai daging habis)
*senaiknya pakai blender yang berbeda untuk blnder daging dan buah ya jadi aman tdk di campur2.
*adonan hrs seperti pasta agar bakso kenyal
Note: jadi 5 buah bakso ukuran besar (nsaya isi telur puyuh) dan 10 bakso ukuran kecil (tanpa isi) #resepfitsas_bakso #resepfitsas
Cara Membuat
- 1
Masukkan daging ke dalam freezer sampai setengah beku, cincang daging sapi kecil-kecil
Masukkan daging cincang kedalam blender, sedikit demi sedikit, giling sampai halus. hasil daging giling langsung masukkan kedalam baskom.
Tambahkan putih telur, es batu(lebih bagus di hancurkan dulu ya), tepung tapioka, bawang putih, garam, merica dan baking powder. - 2
Uleni, dan banting2 adonan sampai bener2 menyatu dan teksturnya lembut seperti pasta
- 3
Didihkan air, sampai benar2 mendidih, kecilkan api, Ambil secukupnya adonan beri isian, Bulat2kan,masukkan bulatan2 bakso.
- 4
Tunggu bakso mengapung, lalu angkat dan masukkan ke air es
- 5
Kuah bakso:
Goreng bawang putih lalu haluskan atau cukup dimemarkan saja, lalu masukkan kedalam air rebusan bakso (jika pakai tulang2 sapi yang direbus lebih bagus ya), beri gula garam merica, masak sampai mendidih, tambahkan daun seledri, cicipi rasa lalu angkat. - 6
Penyajian. Siapkan mangkok, beri mie putih secukupnya, tata bakso dan juga sawi hijau siram dengan kuah beri taburan daun seledri. Beri saos sambal, sambal rebus dan kecap manis
Resep Serupa
-
Bakso Telur Puyuh, super kenyal (pakai blender, bisa juga pakai daging giling) Bakso Telur Puyuh, super kenyal (pakai blender, bisa juga pakai daging giling)
Mengolah daging Qurban Lebaran Idul Adha kali ini, saya buat bakso Telur Puyuh. Mantaap 👍👍.Selamat Hari Raya Idul Adha mohon maaf lahir dan batin 🙏.Saya pakai Chopper saja. Mantaap👍👍. Akhirnya tahun ini bisa buat bakso sapi Daging Qurban versi Telur puyuh. Alhamdulillah, Kami makan bakso ini hanya pakai saus sambal dan kecap ❤💞❤💞❤💞.Disini saya buat resep baksonya saja. Tidak pakai kuah, tapi biar saya sertakan juga resep utuhnya ya, untuk jaga jaga jika ada kesempatan membuatnya baksonya pakai resep lengkap.Saya buat dua kali resep (500 gr daging sapi) , jadi tinggal dikalikan 2 dari resep asli.Source : @fitrisasmaya#MasakDagingKurban#GAS2025#CookpadCommunity_Padang#CookpadCommunity_Sumbar KasMira -
Bakso Rawit Super pedas dan Kenyal Bakso Rawit Super pedas dan Kenyal
Resep nya ngga jauh beda dengan resep bakso saya yang pernh saya posting hanya saja saya beri isian cabe rawit merah. Tambah yummy dan bikin nambah terus.Kl untuk tekstur bakso, tetap yaa super kenyall👍🏻Jadi 4 buah bakso ukuran besar isi rawit dan 20 buah bakso ukuran sedang tanpa isi#resepfitsas #deliciousrecipes #berburucelemekemas #resolusi2019 #resepfitsas_week4 #resepfitsas_bakso #resepfitsas Fitri Sasmaya -
Bakso Kenyal Banget, Pakai Daging Sapi & Ayam Bakso Kenyal Banget, Pakai Daging Sapi & Ayam
Saya sudah sering bikin bakso dan menurut saya ini merupakan bakso paling kenyal yang pernah saya buat. Saya padukan antara daging sapi dan ayam dengan perbandingan 1:1. Oh iya saya memakai daging sapi dan ayam dalam keadaan dingin ya , yaitu sama2 dfrozen lalu saya biarkan di suhu ruang tapi masih terasa dingin jika disentuh.Tips membuat bakso kenyal:▫️Pakai daging kwalitas bagus, usahakan tanpa urat. Kecuali mau dibikin bakso urat▫️haluskan bakso sampai bener2 halus menyerupai pasta▫️didihkan air lalu kecilkan api nya atau dimatikan dlu saat adonan bakso masuk ke dalam air▫️untuk kuah akan lebih enak jika pakai tulang2 sapi yang direbus pakai api kecil#resepfitsas_bakso #resepfitsas #FestivalResepAsia #Indonesia #dagingsapi #resepfitsas Fitri Sasmaya -
Bakso Kuah (Pakai Blender) Bakso Kuah (Pakai Blender)
29.08.20 .. Bismillah .. Met pagi sobat Cookpad,, masak apa hari ini??Pagi menjelang siang posting "Bakso Kuah" untuk ikut setoran "Recook Bareng Fitsas" sebagai ucapan terimakasih kepada Mba Fitri Sasmaya yg telah berkenan menjadi juri tamu GA Clover.Saya pribadi dari awal bergabung Cookpad udah langsung follow Mba Fitsas karena resep2nya yg jelas dan mudah dipahami. Selain itu orangnya jg baik, ramah dan rendah hati. Salah satu author Cookpad yg inspiratif.Untuk event kali ini, sy recook "Bakso Sapi (Pakai Blender)" dgn sedikit penambahan bahan dari saya. Resep yg udah lama banget sy cookmark, sekalian buat ikutan event #BanggaKirimRecook ,, sedangkan kuahnya resep saya sendiri.Ternyata membuat bakso yg kenyal bisa menggunakan blender jika belum punya chopper atau mesin penghalus daging, asalkan adonan digiling sampai halus seperti pasta. Punya sy kurang halus, krn takut blendernya rusak, maklum blender udah tua banget seumuran anak sulung 🤭😁. Tapi tetap enak dan kenyal, hanya kurang mulus sedikit.Bikin malam langsung ludes, untung masih sempat foto walau ala kadarnya.#KreasiRecookFitsas#RecookFitsasWithClover#GA_TheNextLevel#Week13#CookpadCommunity_Aceh#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#resepdapurnauzalla#DapurNauzalla_Bakso Nauzaery Setyo -
Bakso Sapi (Pakai Blender) Bakso Sapi (Pakai Blender)
Bismillah, saya ketagihan bikin bakso pakai resepnya mba Fitsas, setelah kemarin bikin bakso malang, kali ini bikin bakso dari resep bakso sapi (pakai blender) mba Fitsas dengan diisi telur puyuh rebus, dan anak-anak saya suka sekali karena ada telur didalamnya, karena memang anak-anak saya kalau beli bakso diluar lebih suka yang berisi telur daripada daging cincang/tetelan. Saya buat 2 kali lebih banyak dari resep aslinya dan untuk bahan isian 250 gr telur puyuh itu ternyata kurang, jadi ada yang tidak pakai isian telur puyuh.Source : Fitri SasmayaResep minggu ke-13#CookpadCommunity_Depok#GA_TheNextLevel dapur Airin -
Bakso Sapi (Dengan Daging Fresh) Bakso Sapi (Dengan Daging Fresh)
Sudah berkali kali bikin bakso tapi ukuran bakso masih belum bisa sama. Harus terus belajar agar ukuran bakso bisa sama. Oh iya, Selama ini, saya membuat bakso selalu pakai daging yang sudah di frozen, kali ini saya buat dari daging fresh, belum masuk freezer ya. Dan hasilnya kenyal banget, dan fresh. Ini agak berbeda dengan tesep sebelumnya, ini saya tambahkan bawang merah goreng dan jumlah es batu lebih banyak.Oh iya ini saya sertakan tips membuat bakso ya, tipsnya saya rangkum dari resepkoki dan Femina dan juga dari hasil percobaan saya membuat bakso:●lebih baik pakai daging sapi segar, walaupun daging sapi frozen juga bisa dipakai tapi rasanya tetap mantap yang fresh. saya sudah pernah share bakso dengan daging frozen, untuk tekstur sama yaa teteap kenyal.●bagian daging sapi yang paling tepat untuk dijadikan bakso adalah bagian dengan sedikit lemak dan tanpa urat, seperti bagian pundak dari daging sapi.●Saat menghaluskan daging, jangan lupa untuk menambahkan es batu yang telah diserut. Es batu ini berfungsi untuk mengikat serat daging sehingga bakso pun menjadi kenyal.● didihkan air lalu kecilkan api ato matikan api baru bulatan2 bakso di masukkan ya, agar ulatan2 bakso tidak langsung matang. tapi matangnya pelan2, hal ini akan berpengaruh ke tekstur bakso juga.●celupkan bakso yang telah matang ke air es, Hal ini diperlukan untuk menghentikan proses pematangan dari bakso sehingga tidak jadi terlalu lembek #resepfitsas #resepfitsas_bakso Fitri Sasmaya -
Bakso Daging Kenyal Bakso Daging Kenyal
Ini kedua kalinya buat bakso rumahan. Pertama kemarin bikin kok baksonya lembek, dan kalo menurut saya kurang enak ajah (sek, anak2 ku juga kurang suka) karna pure pake daging sapi ajah. Nah pas buat yg kedua ini baksonya enak agak kenyal, karna perpaduan daging sapi dan daging ayam 1:1. Tau resep ini dari Youtube nya NyahMenir, untuk kuahnya nyoba punya mbak fitrisasmaya. Nah kalo resep yg ini enak, anak ku yang laki2 sampe abis 2 mangkok untuk baksonya ajah. kalo kakaknya 1 mangkok pake kuah dan mie, nambah kuahnya. ^_^ Tekko WARAS -
Bakso ayam telur puyuh, ketofriendly Bakso ayam telur puyuh, ketofriendly
Td nya bermaksud mau bikin ekado isi daging ayam + telur puyuh, ternyata salah beli kulit nya, yg ke beli kembang tahu alias keras g bs buat bungkus bakso telur ini.Akhir nya berakhir jd bkn bakso ayam isi telur puyuh aja.Ini keto friendly, + sayur untuk fase konsol up ya..n4ra
-
Bakso Telur Puyuh Bakso Telur Puyuh
Tantangan #BALONChallenge minggu ke empat #KreasiTelurSekilas tentang telur puyuh :Telur Puyuh adalah telur dari burung puyuh yang kerap dijadikan bahan makanan di berbagai tradisi kuliner di dunia, termasuka di Asia, Eropa dan Amerika.Khasiat telur puyuh sebagai sumber protein hewani sudah tidak diragukan lagi.Telur puyuh mengandung vitamin A hingga B1, B, B3 dan B6.Telur puyuh juga sebagai alternatif pengganti telur ayam.Cooksnap resepnya mba @fitrisasmayahttps://cookpad.wasmer.app/id/r/6948683#BALONChallenge#GenerasiAprontis#CookpadCommunity_Depok#KreasiTelur#KreasiCoDe23_SelainTelurAyam Nuniek Wijayanti -
Bakso Rawit Super Pedas Bakso Rawit Super Pedas
Bakso rawit super pedes ini buatnya minggu lalu, baru sempet di upload. Dan seperti biasa ini hasil recook resepnya mba FitriSasmaya. Untuk adonan baksonya sama seperti bakso yang sebelumnya di share, menggunakan daging ayam dan daging sapi 1:1 tapi kali ini lebih dahsyat karena pedasnya nampol. Disini cabe rawitnya saya tambahin cabe habanero yang kalau menurut saya ini cabe terpedas yang saya temuin di supermarket2 Australia 😁 Nur Aini Kaan -
Bakso Sapi (Pakai Blender) Bakso Sapi (Pakai Blender)
Saya sudah sering posting cara pembuatan bakso sapi, tapi selama ini daging selalu saya haluskan dengan food processor karena lehih mudah halus. Tapi banyak teman2 yang selalu bertanya, jika pakai blender bisa ngga? Saya selalu jawab "dari yang saya baca bisa," karena saya sendiri belum pernah mencoba. Dan sekarang jika ada pertanyaan itu saya akan jawab, bisa pakai blender karena saya sudah mencobanya.Oh iya saya pakai daging frozen ya, jadi waktu saya blender masih dingin dan sedikit ada serpihan2 es nyaTips bakso pakai blender: #resepfitsas #resepfitsas_bakso1. Cincang daging kecil2, nhaa agar mudah dicincang kecil2 bekukan dulu dagingnya, setengah beku saja ya. selain mudah untuk dicincang, daging setengah beku juga mudah di blender.2. Setelah daging halus, tambahkan bahan2 lain, pindah ke baskom besar, banting2 adonan sampai teksturnya lembut halus seperti pasta.3. Rebus di air yang sudah mendidih, kecilka api baru masukkan bulatan2 bakso4. Setelah baso mengapung, segera angkat dan taruh d air es, tujuannya agar berhenti proses pematangan baso. Fitri Sasmaya -
Bakso Sapi Kenyal Banget 👍🏻(#homemadeDBest) Bakso Sapi Kenyal Banget 👍🏻(#homemadeDBest)
Mengolah daging Qurban Lebaran Idul Adha kali ini, saya buat Bakso Sapi Kenyal Banget 👍🏻(#homemadeDBest) Mantaap 👍👍.Selamat Hari Raya Idul Adha mohon maaf lahir dan batin 🙏.Saya pakai Chopper saja. Mantaap👍👍. Akhirnya tahun ini bisa buat bakso sapi Daging Qurban. Alhamdulillah, Kami makan bakso ini hanya pakai saus sambal dan kecap ❤💞❤💞❤💞.Disini saya buat resep baksonya saja. Tidak pakai kuah, tapi biar saya sertakan juga resep utuhnya ya, untuk jaga jaga jika ada kesempatan membuatnya baksonya pakai resep lengkap.Saya buat dua kali resep (1 kg daging sapi) , jadi tinggal dikalikan 2.Source : @fitrisasmaya#MasakDagingKurban#GAS2025#CookpadCommunity_Padang#CookpadCommunity_Sumbar KasMira
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar