Veggie Beef Black Pepper

Makan sehat merupakan suatu keharusan. Apalagi, jika enak dan menggiurkan.
Dalam mengolah sayur-mayur, agar nutrisi yang terkandung tidak banyak yang hilang. Pastikan tidak terlalu lama dimasaknya.
Semoga menu ini dapat menjadi alternatif mood booster teman-teman Breastcancer Warior .Semangaat makan sehat 😁🎀💪🏻insyaallah.
Resep lain klik 👇🏻
https://www.youtube.com/channel/UC83zjrTnIbVqmVSUpAhflng
#TemanBerjuang
#PejuangGoldenApron2
#veggiebeefblackpepper
#sayurmayur
#ladahitam
#kikiayurecipe
Veggie Beef Black Pepper
Makan sehat merupakan suatu keharusan. Apalagi, jika enak dan menggiurkan.
Dalam mengolah sayur-mayur, agar nutrisi yang terkandung tidak banyak yang hilang. Pastikan tidak terlalu lama dimasaknya.
Semoga menu ini dapat menjadi alternatif mood booster teman-teman Breastcancer Warior .Semangaat makan sehat 😁🎀💪🏻insyaallah.
Resep lain klik 👇🏻
https://www.youtube.com/channel/UC83zjrTnIbVqmVSUpAhflng
#TemanBerjuang
#PejuangGoldenApron2
#veggiebeefblackpepper
#sayurmayur
#ladahitam
#kikiayurecipe
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan. Bubuhkan daging dengan kecap inggris dan garam. Marinasi selama 15menit.
- 2
Tumis daging, masukan bumbu-bumbu. Aduk, tambahkan air, tutup wajan hingga sat dan bumbu meresap pada daging. Biarkan hingga daging empuk.
- 3
Masukan wortel & buncis, diamkan 1 menit. Lalu masukan sawi putih. Diamkan hingga mendidih. Koreksi rasa, masukan larutan maizena. Aduk-aduk hingga mengental. Matikan kompor, terakhir, masukan toge. Aduk, dan hidangkan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
#6 Cap Jay Sayur dengan telur puyuh #Simple #6 Cap Jay Sayur dengan telur puyuh #Simple
Menyiapkan menu untuk si kecil perlu pilah memilah, apalagi untuk anak usia dini. Harus serba hati-hati! Anak saya alergi terhadap protein ayam negri, baik daging ayamnya maupun telurnya. Faktor kemungkinannya karena keturunan. Papah dan tantenya tidak bisa makan banyak telur ayam negri. Kalau makan banyak-banyak, badannya bentol-bentol, matanya membesar, menyeramkan bukan?Begitu pula anak saya. Jika dia makan ayam negri sedikit saja, kakinya dipenuhi bentol-bentol merah dari pantat hingga kaki. YaAllah sungguh menyedihkan.Akhirnya, saya akali menu hari ini dengan asupan nutrisi sayuran yang diseimbangkan dengan dadaran telur puyuh. Loh? Bukannya telur puyuh memiliki protein lebih tinggi ya? Betul. Tapi alhamdulillah anak saya tidak memiliki riwayat alergi saat mengonsumsi telur puyuh.Maka dari itu, alternatif saya menyiapkan menu untuk si kecil ya menggunakan telur puyuh ini.Waduh malah jadi curhat nih saya heheYuk langsung ke resepnya saja 🤗🤗🤗Happy cooking !!#PejuangGoldenApron3#GoldenApronChallenge#Mingguke-1 Reka -
Veggie Crouqette Veggie Crouqette
Alternatif makan sayur dalam bentuk lain 😊 gurih, hangat, sehat pass sekali di musim hujan seperti ini. Prathidina - Pawon Mak Syifa -
Cream (veggie) soup Cream (veggie) soup
Immune booster-ku saat kondisi badan kurang fit dan capek 😍👌Rasanya tidak terlalu thick dan creamy, pas sesuai dengan selera saya 😄Kalau yang suka cream soup dengan konsistensi yang thick dan creamy banget bisa dikurangi takaran air nya dan diganti dengan susu yang lebih banyak.Semoga suka 😻 Hayvani Natika -
-
Sayur Capcay Anti Ribet Sayur Capcay Anti Ribet
Lagi pengen makan sayur yang gak ribet buatnya. Tinggal masukkan ini dan itu terus beres. Terus keingetlah dengan capcay. Karena sawi putihnya tinggal sedikit. Alhasil kutambahin pokcoy di dalamnya 😂 semoga sesuai dengan selera teman-teman yaa Aulia Z -
Capcay Udang Sayur Capcay Udang Sayur
Capcai atau capcay adalah nama hidangan khas Tionghoa-Indonesia berupa banyak macam sayuran yang dimasak dengan cara direbus atau digoreng tumis. Capcai asal mulanya merupakan variasi dari hidangan khas Fujian. Nama capcai diambil dari dialek Hokkian yang secara harfiah berarti "aneka ragam sayur". Istilah "capcay" sendiri berasal dari bahasa Cina, di mana "cap" artinya sepuluh dan "cay" (chai) berarti sayuran.Wikipedia#37#Sayur#Udang#Wortel#Kentang#Buncis#Kubis#TiketGAS2025#Chinesefood2025#MasakItuSaya#MasakanSimpel#CeritaDapurHariIni#KulaEtamCoCoK#KulaEtamCoCoK_chinesefood2025#MeolahCaruan_Sayur#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_id#Cookpadcommunity_Borneo#Cookpadcommunity_Kaltim#Cookpadcommunity_Samarinda Widjie Astuti -
Beef vegetable roll with black pepper sauce Beef vegetable roll with black pepper sauce
Karena sudah beberapa hari makan daging ayam terus, trus suami minta dinner hari ini bertemakan daging sapi.. cus bikin ini dah.. Alhamdulillah suami suka🥰🥰#PejuangGoldenBatikApron Wida Lupton -
Oseng Oseng Sayur Pelangi Oseng Oseng Sayur Pelangi
Salah satu alternatif masakan yg gak bakal di tolak sama anak 😋 apalagi kalau banyak telurnya n ditambah bakso, berhubung stok bakso habis jd bikin seadanya bahan aja ,, anak makan lahap ibu juga bahagia,,#WeekendChallenge#SeptemberCeria Dhinda Pramila -
Sayur Bening bayam jagung wortel Sayur Bening bayam jagung wortel
Katanya mengkonsumsi sayuran lebih sering dapat mengurangi resiko terkena kanker, tentunya harus disertai dengan hidup sehat, istirahat yang cukup, pikiran tidak stres dan juga mengurangi penggunaan 4p (pemanis, pewarna, pengawet, penguat rasa) seperti tema mamah minggu ini #temanberjuang aku memilih sayuran yang kaya manfaat untuk tubuh, menjadi teman makan yang murah meriah serta menyehatkan badan.. Sejatinya memang benar mencegah itu lebih baik daripada mengobati 😉, mari mulai hidup sehat #temanberjuang @Rin_Put3004 @FiDi_ArkaSyana @eennuraeni#CookpadCommunity_Sumut#Horas_AndalimanOlahanPasta#TemanBerjuang#CookpadCommunity_Batam#PejuangGoldenBatikApron#PesanSemangatPejuangGBA#CeritaDapurHariIni#MasakanRumahan#CookpadCommunity_id#SemuaAdaDiCookpad#Myeveryday_Cookpad Liya fitriany -
Oseng Daging Sayuran Oseng Daging Sayuran
Klu puasa enaknya makan yang g berkuah tp tetep sehat, sesekali bolehlah masak sayur. Kali ini campur2 tapi mantul 😉 Tuty Suyanto -
Capcay Sayur Sederhana Capcay Sayur Sederhana
Setelah beberapa hari makan yang berlemak-lemak, waktunya kembali ke makanan yang lebih sehat.. Sayur capcay ini sederhana sekali cara membuatnya. Isian sayur pun bisa disesuaikan dengan stok/bahan yang ada.Selamat mencoba. Semoga resep sedeehana ini bisa bermanfaat dan menginspirasi yaaaSeason everythign with love 💚Gbu#cookpadCommunity_solo#seasonEverythingWithLove#pekanKemenangan#sayuranWarnaWarniWeek 14#pejuangGoldenBatikApron Mrs Kori
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar