596. Onigiri Chicken Mayo

10.05.25
Bismillah...
Untuk menu bekal anak ke sekolah, saya lebih senang bisa membuatkan makanan favorit anak & bisa disesuaikan dg selera.
Oia, Karena tidak ada cetakan, saya pakai bantuan plastik untuk bentuk dan memadatkan nasi. Tapi hasilnya gak kalah kece lho dari yg dijual di minimarket 😁.
Semoga berkenan ya mba @RachmaNita untuk ikut berpartisipasi dalam semarak clover pekan ini 🙏
#KreasiNasi
#Kombes_KreasiNasi
#GAS2025
#CookpadCommunity_Bekasi
#RagamKreasiNasi
#Semarak_RagamKreasiNasi
#CloverCookingLovers
#TidakSekedarMemasak
#CookingWithHeartEatingWithLove
596. Onigiri Chicken Mayo
10.05.25
Bismillah...
Untuk menu bekal anak ke sekolah, saya lebih senang bisa membuatkan makanan favorit anak & bisa disesuaikan dg selera.
Oia, Karena tidak ada cetakan, saya pakai bantuan plastik untuk bentuk dan memadatkan nasi. Tapi hasilnya gak kalah kece lho dari yg dijual di minimarket 😁.
Semoga berkenan ya mba @RachmaNita untuk ikut berpartisipasi dalam semarak clover pekan ini 🙏
#KreasiNasi
#Kombes_KreasiNasi
#GAS2025
#CookpadCommunity_Bekasi
#RagamKreasiNasi
#Semarak_RagamKreasiNasi
#CloverCookingLovers
#TidakSekedarMemasak
#CookingWithHeartEatingWithLove
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih dada ayam, lalu rebus. Angkat dan tiriskan lalu suwir² halus.
Tambahkan mayonaise, aduk hingga tercampur rata. Sisihkan. - 2
Siapkan nasi.
Letakkan nasi secukupnya diatas plastik wrap, lalu beri isian ayam suwir, kepal²kan nasi.
Lalu padatkan dan bentuk segitiga dengan menggunakan jari telunjuk dan jempol tekan² perlahan. - 3
Lapisi bagian bawahnya dengan nori atau hias sesuai selera.
- 4
Onigiri chicken mayo siap jadi bekal istimewa untuk anak 😍
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Onigiri chicken mayo Onigiri chicken mayo
Ceritanya lagi pengen makan onigiri kayak yang dijual di minimarket itu,berhubung males dan lagi ada stock nori,akhirnya bikin sendiri deh,lebih bersih dan berkualitas😀Dinar Sekar
-
-
Onigiri Tuna Mayo Onigiri Tuna Mayo
#BALONChallenge#YangBikinEnak#BALONWeeks18#GenerasiAprontis#GATAWeeks40#PAIS_SeasoningSauce#CookpadCommunity_Bandung Widiya Febriani -
Onigiri Telur Mayo Onigiri Telur Mayo
Gemes pas bikin, unyuuu bgt 🥰Cocok bwt sarapan dan bekal anak2 ke sekolah dan seperti biasa bahan menyesuaikan dengan stok di dapur sama menyesuaikan dengan kesukaan dari anak2 saja, cari aman 😂 Alhamdulillah mereka doyan bgt 🥰🥰Makasih resep simpelnya mbak @rachmawaty1975 🙏🤗Source :https://cookpad.wasmer.app/id/resep/13744796-82onigiri-simple?invite_token=5TXKpBZG5vnEjx61fseayfHQ&shared_at=1635469017#Jabodetabek_MasakanJepang#PekanPosbar#PosbarMasakanJepang#CocomtangPost#CookpadCommunity_Tangerang Anna Hadi_ant -
Onigiri chicken mayo Onigiri chicken mayo
Suka bingung menghadapi anak yang susah makan nasi ? Ini adalah salah satu trik aku klo anak nggk mau makan nasi, bikinin onigiri aja 😍 Indry -
Onigiri Ayam Mayo Pedas Onigiri Ayam Mayo Pedas
Salah satu "camilan" yang saya suka, karena selain buatnya mudah. Isiannya juga bisa disesuaikan dengan stock kulkas 🤭Video dan Resep lainnya Follow IG @reenaokta#pejuanggoldenbatikapron#cookpadcommunity_jakarta#bakerpad_anekakudapan Rina Okta -
Onigiri Nugget Mayo Onigiri Nugget Mayo
Bismillah........... Assalamualaikum.Bikin kreasi nasi untuk bekal simpel anak 🥰 satset dan pastinya anak anak suka tentunya 😉#KreasiNasi#GAS2025#CookpadCommunity_Jakarta#Cinte_KreasiNasi#PilihMasak#BagikanInspirasimu#Resolusi2025 Desi Dresviana (IG : @chici_desi) -
Resep Onigiri Tuna Mayo Resep Onigiri Tuna Mayo
Onigiri Tuna Mayo adalah salah satu makanan khas Jepang yang sudah populer di Indonesia sejak lama Bestie. Makanan berbentuk nasi kepal ini termasuk menu makanan sehat yang gampang banget dibuatnya. Kalau biasanya makanan ini dibuat tanpa isian di negeri asalnya, resep berikut justru mencoba memodifikasinya. Resep Onigiri yang bisa Bunda coba di rumah ini menggunakan isian dari campuran ikan tuna dan mayonaise. Untuk menikmati sensasi lezat dan pedas sekaligus, tambahin BonCabe level 15 aja! Jadi deh nasi kepal ala Jepang yang pas banget dibuat di rumah. Kalau Bunda lagi ngidam makanan Jepang tapi males ke restoran atau takut nguras dompet karena harganya yang cukup mahal, resep Onigiri ini solusinya! Harganya lebih murah, buatnya lebih gampang, bahan-bahannya lebih sehat dan rasanya dijamin istimewa!Silakan dicoba bestie. DapurKobe -
Onigiri Ayam Mayo Onigiri Ayam Mayo
Bikin Onigiri versi Lokal ya Bunda, dengan bahan yang ada di tempat kita. Ngemil sehat dan mengenyangkan buat anak anak di rumah. Juga buat ide bekal sekolah. Bikinnya cepat dan simple, bisa di isi dengan apa saja sesuai kesukaan, bisa ikan, abon, telur, ayam, dll. Ini aku isi pake ayam mayones. Silahkan di coba Bunda, terima kasih sudah mampir🙏😍#generasiaprontis #onigiri #masakanjepang #idebekalsekolah #nasikepal Kirana Zaqueena -
Onigiri Sosis Beef Mayo (tanpa cetakan) Onigiri Sosis Beef Mayo (tanpa cetakan)
Seperti biasa sy selalu langganan tim mepet setoran posbar 🤩 🥰Kreasi nasi yg sy buat yaitu Onigiri dgn isi sosis dan smoke beef .Untuk isian sesuai selera saja bisa isi tuna dgn mayonaise , chicken barbeque, chicken teriyaki , salmon panggang dll.Onigiri ( nasi kepal ) ini mirip dengan lemper namun beda dengan pembungkus onigiri yaitu Nori yg dapat di makan sedangkan lemper di balut dengan daun pisang yg tidak dapat di makan .Untuk nasi yg di pakai membuat Onigiri seharusnya menggunakan beras Jepang, akan tetapi kita juga bisa menggunakan beras Indonesia di campur dgn sedikit beras ketan perbandingan 1:1 atau juga bisa menggunakan beras pulen .Onigiri ini cocok sekali buat ide bekal sekolah maupun di jadikan bekal ke kantor .Colek bestieku yg ngangenin @mamabundaB3 @NancyFirst_Kitchen @anggilstiar#NasiMerdeka#CookpadCommunity_Malang#SpecialPosbarAgustus24 Nining -
Onigiri chicken mayo Onigiri chicken mayo
Nasi kepal ala jepang ini begitu populer di generasi anak jaman sekarang. Dimana2 ada aja yg jual..Akhirnya pengen nyoba buat... Pas kebenaran ada katering sekolah yg minta ini. Jadi saya buat dalam porsi banyak ya..Tapi di resep sudah disesuaikan utk porsi yg lebih kecilYuks kita buat..#GenerasiAprontis#cookpadcommunity_Bekasi tommy wiriadi putra -
Onigiri Tuna Mayo Onigiri Tuna Mayo
بِسْمِ ٱللَّٰهِ ٱلرَّحْمَٰنِ ٱلرَّحِيمِAkhirnya Balon Challenge pun sampai diujung garis finish. Saya adalah kelompok mak mak yang demen upload mepet. Nano nano rasanya…Beberapa bahan challenge yg diberikan kadang menuntut ide dan kreativitas yanv juga kudu disesuaikan sama selera pasukan di rumahSalah satu contohnya menu ini, manu sat set untuk sarapan atau bekal sekolah saat mentok ide😅Bahan Balon yang saya pergunakan :B = Bawang Bombay dan Bawang PutihN = Nasi dan Nori Sheet#CookpadCommunity_Malang#BALONChallenge#BahanBalon Dee Amron
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar