Es gabus / es pelangi / es roti jadul

Nhisa EarLy Zahra
Nhisa EarLy Zahra @ShAthaLyZah
Jakarta Selatan

Cuma mau nostalgia & ngenalin makanan ini sama anak" q, klo dulu bunda nya syukak bgt sama es ini 😋😄

Es gabus / es pelangi / es roti jadul

Cuma mau nostalgia & ngenalin makanan ini sama anak" q, klo dulu bunda nya syukak bgt sama es ini 😋😄

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bungkustepung hun kwe
  2. 200 grgula pasir
  3. 750 mlsantan
  4. Sejumputgaram
  5. Pewarna makanan
  6. Plastik/ kertas roti

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bahan pada 1 wadah, kcuali pewarna. Aduk hingga tercampur rata

  2. 2

    Setelah tercampur, bagi adonan menjadi beberapa kemudian beri pewarna

  3. 3

    Alasi loyang dengan kertas roti / plastik. Masak adonan lapisan pertama hingga mengental namun masih bisa di angkat. Setelah mengental tuang lapisan pertama ke loyang.

  4. 4

    Ulangi kembali seperti di atas hingga adonan habis. Setelah itu diamkan pada suhu ruang sampai dingin.

  5. 5

    Setelah dingin masukan ke dalam kulkas kira"satu jam. Keluarkan kembali, potong" sesuai selera. Bungkus dengan plastik.

  6. 6

    Masukan kembali ke dalam freezer hingga mengeras. Siap di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Nhisa EarLy Zahra
Nhisa EarLy Zahra @ShAthaLyZah
pada
Jakarta Selatan
cooking and martial art is hobby.. makanan yg sehat brasal dri kluarga yg sehat, kluarga yg sehat brasal dri ibu yg sehat, dan ibu yg sehat brawal dri pola hdp yg sehat pula😉👌
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa