92. Takoyaki Ala Indo Isi Udang #Matsu

Takoyaki merupakan salah satu makanan khas yang berasal dari daerah Kansai di Jepang. Berbentuk bola-bola kecil yang diameternya sekitar 3-5 cm, di buat dari adonan tepung terigu sebagai bahan utamanya yang di isi dengan daging gurita. Biasanya di negaranya sendiri di jual di pinggir-pinggir jalan sebagai salah satu cemilan. Seiring perkembangan zaman, Takoyaki pun terkenal di dunia dan sekarang bisa di temukan di negara-negara selain Jepang. Bahkan di Indonesia sendiri.
Untuk takoyaki yang aku bikin sendiri ini sudah dimodifikasi sesuai bahan yang ada di Indonesia ya tentunya, walaupun bukan takoyaki asli dari negara Jepang, tapi lumayan buat cemilan di rumah dengan bahan seadanya 😁.
#PejuangGoldenApron2
#Cookpadcommunity_Banjarmasin
#Cookpadcommunity_Borneo
92. Takoyaki Ala Indo Isi Udang #Matsu
Takoyaki merupakan salah satu makanan khas yang berasal dari daerah Kansai di Jepang. Berbentuk bola-bola kecil yang diameternya sekitar 3-5 cm, di buat dari adonan tepung terigu sebagai bahan utamanya yang di isi dengan daging gurita. Biasanya di negaranya sendiri di jual di pinggir-pinggir jalan sebagai salah satu cemilan. Seiring perkembangan zaman, Takoyaki pun terkenal di dunia dan sekarang bisa di temukan di negara-negara selain Jepang. Bahkan di Indonesia sendiri.
Untuk takoyaki yang aku bikin sendiri ini sudah dimodifikasi sesuai bahan yang ada di Indonesia ya tentunya, walaupun bukan takoyaki asli dari negara Jepang, tapi lumayan buat cemilan di rumah dengan bahan seadanya 😁.
#PejuangGoldenApron2
#Cookpadcommunity_Banjarmasin
#Cookpadcommunity_Borneo
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan isian dulu ya, udang di cincang n tumis sebentar dengan bawang bombay hingga matang, sisihkan. Campurkan bahan kering, aduk rata dan tambahkan telur dan air sedikit demi sedikit.
- 2
Aduk rata hingga licin dan tidak bergerindil, siapkan tumisan udang, daun bawang dan daun seledri.
- 3
Panaskan cetakan, beri olesan minyak dan tuang adonan beri udang cincang dan daun bawang, putar hingga membentuk bundar sambil di isi bagian yang kosong dengan adonan kembali.
- 4
Hingga terisi penuh dan bolak-balik hingga matang dan kulit kecoklatan, angkat.
- 5
Untuk saosnya: campur semua bahan saos dan beri 4 sdm air, aduk rata tambahkan 1/4 sdt gula pasir (secukupnya) bisa di cek rasa jika ada yang kurang. Angkat, siramkan ke takoyaki, beri mayonais dan taburi daun bawang n sedikit daun seledri cincang, siap di sajikan panas-panas.
Resep Serupa
-
Takoyaki Takoyaki
Pecinta jajanan Jepang pasti udah gak asing sama Takoyaki, bola-bola kecil berisi gurita yang disajikan dengan aneka bumbu khas Jepang. Aku juga suka loh sama makanan satu ini, makanya sekarang aku share Resep Takoyaki. Kalo di Jepang sendiri biasanya takoyaki disajikan sebagai cemilan yang banyak ditemuin di toko atau gerai pinggir jalan. Penasaran bikin sendiri takoyaki? Langsung aja yuk intip resepnya! Tonton juga video resep di Youtube Channel ya :) spicyfoody -
Takoyaki Takoyaki
Takoyaki adalah nama makanan asal daerah Kansai di Jepang yang berbentuk bola-bola kecil dengan diameter 3-5 cm yang dibuat dari adonan tepung terigu dan diisi dengan potongan gurita (sumber: wikipedia)Source @almirayas#PosbarMasakanJepang#JABODETABEK_MAKANANJEPANG#CookpadCommunity_Tangerang#Takoyaki Ferasty -
Takoyaki Takoyaki
Kemarin kakak nagih minta dibikinin takoyaki. Baiklah ibu cusss ke dapur dan akhirnya bulet juga bikin takoyakinya gak kaya sebelumnya lebih mirip kue khamir wujudnya 🤭 Resep pake punya mom Nanny Tsuba ya tapi bahan menyesuaikan isi dapur hhehe. Rasanya lebih enak dari yang sebelumnya pernah saya bikin (tapi gak di post disini) 😁 Mari mencoba mumpung #dirumahaja 😊 Yesi -
Takoyaki Ala Rumahan Takoyaki Ala Rumahan
Siapa suka makanan Jepang? Yang suka makanan Jepang seperti Takoyaki, yuk bikin sendiri di rumah! Setelah beberapa kali percobaan, akhirnya saya menemukan resep takoyaki yang enak!!! Resep takoyaki ini adalah kombinasi dari beberapa resep di cookpad dan youtube 😁 Saya sangat suka makanan Jepang, dari pada beli terus mending bkin sendiri. Rasa nya dijamin enak dan bikin ketagihan, yang paling penting porsi nya banyak hehe. Mama saya yang ga suka takoyaki pun jadi doyan 😆. Nur Aina -
Takoyaki ala Dapur Ibu Takoyaki ala Dapur Ibu
Rasa suka terhadap makan dari Jepang yang sudah cocok dengan selera dan lidah bagi anak-anakku, membuat aku tidak tinggal diam begitu saja. Rasa penasaran untuk mencoba membuat sendiri berulang kali aku lakukan. Akhirnya dengan perbaikan ukuran dan rasa dari resep yang saya peroleh dan kreasi sendiri jadilah resep takoyaki yang jadi kesukaan keluarga. Sedikit berbeda dengan takoyaki Jepang, takoyaki yang saya buat mengalami sedikit modifikasi, baik dari segi bahan dan penyajian, agar lebih ramah di lidah orang Indonesia serta dapat dikonsumsi oleh berbagai kalangan. Sri Kristiyani -
Bekal Suami Takoyaki Bekal Suami Takoyaki
Masih dengan masakan yg bertema #Telur3in1 untuk meramaikan tantangan #CABEKU, kali ini buat takoyaki dengan isian sosis dan juga keju mozarella, dari pada paksu beli makan dan jajan diluar yg masih dengan kondisi seperti ini lebih baik qta buat sendiri aja yaa khan walaupun paksu masih harus kerja gk bsa wfh.. resep ini saya recook dari bunda @nanny tsuba, terima kasih resepnya.. #CABEKU #Telur3in1 Kiki kusuma Wardani -
Takoyaki murah meriah Takoyaki murah meriah
Bahan-bahan takoyaki ini mudah untuk d dapatkan dan murah meriah lo bagi yang ngidam sama takoyaki khas Jepang😍 anti-gagal ʀᴀᴛɴᴀ ᴀʀᴅɪᴀɴᴛɪ -
TAKOYAKI Ekonomis TAKOYAKI Ekonomis
Sabtu, 07 September 2024=================================Iseng bikin sendiri gegara anak sering banget beli ini kalau jajan. Alhamdulillah bisa juga meskipun harus dilatih lagi supaya konsisten bentuknya.Takoyaki merupakan salah satu jajanan pinggir jalan yang paling terkenal di Jepang, atau bahkan di dunia. Takoyaki berasal dari dua kata, yaitu “tako” yang berarti gurita dan “yaki” yang berarti bakar. Jajanan ini berupa adonan tepung yang dibentuk bola berdiameter 3—4 cm kemudian diisi gurita dan dibakar.https://www.japan.travel/id/pertamakejepang/takoyaki-dan-okonomiyaki/Pakai maizena dari rose brand bikin takoyaki garing diluar dan lembut di dalam.Pengennya sih dibuat frozen food, tapi malah tiap jadi 1 cetakan langsung ludes.#PosbarMeetUp_Cocomba#CookpadCommunity_Bandung Niva Ladhivah -
Takoyaki Takoyaki
Bismillah..Resep takoyaki rumahan ala The Hasan Video. Menurut saya, kunci takoyaki enak itu ada pada saus dan isiannya. Usahakan pakai saus khusus untuk takoyaki (banyak dijual online) dan pakai kaki gurita rebus. Tips agar kaki gurita rebusnya tidak alot: bekukan gurita sebelum direbus.Takoyaki ini jadi salah satu jualan saya, memanfaatkan gurita segar yang melimpah di Wakatobi. Teman-teman bisa mencoba resep ini kalau ada cetakan ya, karena cetakan takoyaki sangat esensial untuk resep ini. Catatan: takoyaki yang saya masak dalam foto-foto di bawah adalah setengah dari resep.Sumber resep: Youtube The Hasan Video#PejuangGoldenApron2 Norma Di Madya
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (19)