Sambal cumi

7 orang berencana membuat resep ini
rica dewi
rica dewi @cook_111291

Suka banget menu cumi, apalagi di bikin sambal cumi. Bikin stok buat masuk kulkas. Kalo makan tinggal panasin

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
3 porsi
  1. 1 onscumi
  2. 10 bijiBawang merah
  3. 20 bijiCabe rawit
  4. Garam
  5. Gula putih
  6. Mecin sedikit (gak pake juga gpp) tetep enak
  7. secukupnyaRoyko

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Rendam cumi pakai air panas agar cumi tidak terlalu asin kemudian cuci bersih dan potong2

  2. 2

    Iris bawang merah

  3. 3

    Blender kasar cabe rawit (di ulek juga bisa ya)

  4. 4

    Tumis bawang merah dengan minyak yg lumayan banyak (tujuannya agar tdk mudah basi) kemudian masukan cabe yg sudah di blender. setelah wangi masukan cumi. Tambahkan garam gula dan mecin royko. Selesai

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
rica dewi
rica dewi @cook_111291
pada

Resep Serupa