Bali daging sapi

Mona Febriani
Mona Febriani @monafebriani

Saya adli Jombang jawa Timur, di jombang ada bali terkenal. Bentuknya sebelas dua belaslah ya sama ini. Bumbunya berminyak minyak begini 😁
Cobain yaaaa

Bali daging sapi

Saya adli Jombang jawa Timur, di jombang ada bali terkenal. Bentuknya sebelas dua belaslah ya sama ini. Bumbunya berminyak minyak begini 😁
Cobain yaaaa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4daging sapi (has dalam)
  2. 7 buahBawang merah
  3. 5 buahBawang putih
  4. 7cabe merah keriting
  5. 2cabe rawit merah
  6. 3 cmjahe
  7. Tomat merah
  8. Garam
  9. Gula
  10. Kecap (1sendok makan)
  11. Air secukupnya (sampai daging empuk)

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus bawang merah, bawang putih, tomat.

  2. 2

    Haluskan. Bawang merah putih tomat yg sudah di rebus dengan semua cabe dan jahe kasih minyak goreng (sekalian untuk menumis)

  3. 3

    Panaskan wajan, tumis bumbu halus dengan api kecil sampai bau langu hilang. Aduk terus ya biar engga gosong. Masukkan irisan daging mentah yg sudah di cuci bersih, aduk2 sebentar sampai rata. Tambahkan air secukupnya. Jika dirasa daging masih keras, tambahkan air lagi sampai daging empuk.

  4. 4

    Jika daging sudah mulai empuk, dan air sudah mulai habis masukkan kecap, garam gula.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Mona Febriani
Mona Febriani @monafebriani
pada

Komentar

Resep Serupa