Udang Tahu Tumis Pedas Manis

dewi utami @dewi_zihan
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih udang,buang kepalanya lalu lumuri sedikit garam sisihkan.
- 2
Cuci dan potong kotak-kotak kecil tahu,lalu goreng sebentar.sisihkan.
- 3
Iris semua bumbu, lalu siapkan wajan untuk menumis. Tumis jahe,bawang merah/bawang putih,cabai tumis hingga layu masukan Udang aduk-aduk lalu masukan tahu tambahkan kecap asin,saus tiram dan kecap manis aduk-aduk hingga rata beri sedikit air diamkan sampai air menyusut agar bumbu meresap.setelah itu masukan tomat,daun bawang dan seledri aduk-aduk sebentar lalu angkat dan siap di sajikan..
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tumis Udang Tahu Pedas Manis Tumis Udang Tahu Pedas Manis
Coba masak yang simple dan enak. Alhamdulillah suami suka...#GenerasiAprontis#BekalCamilan#BekalDariRumah#PilihMasakUntukAnak#Cookpad_id #Cookpad_community#CookpadCommunity_Magelang Bety -
Tumis Udang Tahu Tauco Tumis Udang Tahu Tauco
Masakan untuk hari ini saya membuat tumisan udang, tahu dan tentunya tauco kesukaanku😘#Cookpadcommunity_Pontianak#Cookpadcommunity_Kalbar Priska Koes -
-
Tumis Tahu dan udang Tumis Tahu dan udang
Tema BALONChallenge di minggu ke-2 yaitu Tahu, bahan masakan yang mudah dijumpai di pasarUntuk tahu yang akan aku pakai kali ini adalah tahu putih, dan masakan yang aku buat ini resepnya mudah banget loo#BALONChallenge#AkuTahuKamuSuka#Semangcook_SerbaTahu#Semangcook_HokyaHokye23#CookpadCommunity_Semarang NoviTan -
Tahu Tumis Asam Manis Pedas + Saus Tiram Tahu Tumis Asam Manis Pedas + Saus Tiram
Saat dompet kering, menu ini cocok buat bunda atau sisata yang ingin menghemat uang dan ingin makan makanan yang mudah didapat😊😀 snltp -
Tumis pare tahu udang Tumis pare tahu udang
Saya suka pare yang masih ada paitnya.. Biar berasa manfaatnya yang luar biasa. Jadi ga masalah pait dikit..dikombinasi pedasnya cabai dan asamnya tomat. Kombinasi yg asek aja..Roy
-
-
Tumis Tahu Udang Pedas Tumis Tahu Udang Pedas
Kebetulan ada sisa tahu dan sedikit udang di kulkas, iseng2 coba tumis pake kecap & udang ebi. Yummy! Sarah Rizki Septiana -
Oseng Tahu Udang Kecap Pedas Oseng Tahu Udang Kecap Pedas
#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_yogyakarta#Kopijos#SelaluIstimewa Nurul Hikmah -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10957840
Komentar