Sayur Kubis Gambas Lombok Ijo, Dijamin Enak!

@dapur_bianglalahijrah
@dapur_bianglalahijrah @dapurpu3ummuaidhafin
Magelang, Jawa Tengah

Dioseng enak, dimasak gini juga endeuss 😋 Sayur favorit banyak keluarga ini mah. Apalagi yang suka berkuah 😉👍

Sayur Kubis Gambas Lombok Ijo, Dijamin Enak!

14 orang berencana membuat resep ini

Dioseng enak, dimasak gini juga endeuss 😋 Sayur favorit banyak keluarga ini mah. Apalagi yang suka berkuah 😉👍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 buahgambas
  2. Secukupnyakubis
  3. 2 buahtomat
  4. 7 buahcabe ijo
  5. Secukupnyaebi/udang
  6. 5 siungbawang merah
  7. 3-4 siungbawang putih
  8. 5-7 buahcabe rawit merah
  9. 1 sacetterasi udang ABC
  10. Secukupnyaketumbar
  11. Secukupnyagaram, gula, bumbu penyedap

Cara Membuat

  1. 1

    Potong dan cuci bersih semua bahan terlebih dahulu. Bumbu halus : ketumbar, terasi udang (dibakar lebih dulu), bawang merah, bawang putih, cabe rawit merah. Tomat belah 4, buang bijinya.

  2. 2

    Tumis tomat hingga layu kemudian masukkan bumbu halus, ebi, tambahkan sedikit air, tumis sampai tercium bau wangi. Lalu masukkan kubis dan gambas, oseng2 merata. Tambahkan lagi secukupnya air, sesuai yang dikehendaki saja ya. Tapi juga jangan terlalu banyak ☺

  3. 3

    Masak hingga mendidih, lalu kecilkan api. Masukkan garam, gula, bumbu penyedap. Sebelum mematikan kompor dan memastikan sayur telah matang, jangan lupa icip rasa 😋 Suguhan sederhana siap memanjakan lidah orang2 tercinta 🤗 Selamat mencoba!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
@dapur_bianglalahijrah
@dapur_bianglalahijrah @dapurpu3ummuaidhafin
pada
Magelang, Jawa Tengah
Resep masakan harian made by me 🤗 Memasak dengan cinta untuk orang-orang tercinta #happywifey #youngmom
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa