Kuah pedas manis kencum (kentangcumi)

cut hatia
cut hatia @cook_13621535

Edisi buat percobaan dengan bahan yang ada dirumah,,syukur Alhamdulillah semuanya suka #Dirumahaja

Kuah pedas manis kencum (kentangcumi)

Edisi buat percobaan dengan bahan yang ada dirumah,,syukur Alhamdulillah semuanya suka #Dirumahaja

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan dasar
  2. 3 buahkentang ukuran sedang
  3. 1/2 kgcumi-cumi
  4. Bumbu halus
  5. 5 buahcabe merah
  6. 9 buahcabe rawit
  7. 4 siungbawang merah
  8. 3 siungbawang putih
  9. 1/2 ruas jarijahe
  10. 4 sendok makansaus
  11. 2 sendokkecap manis
  12. Bahan tumis
  13. 2 lembardaun salam
  14. 1 batangserai
  15. 1bawang merah cincang kecil
  16. secukupnyaMinyak goreng
  17. Bahan pelengkap
  18. Perasan lemon/jeruk nipis
  19. Garam

Cara Membuat

  1. 1

    Mula-mula bersihkan cumi terlebih dahulu,kemudian rendam dengan air perasan lemon/jeruk nipis, kupas kentang dan potong-potong dadu, atau bisa disesuaikan dengan selera masing-masing ya bunda

  2. 2

    Kemudian siapkan bumbu halus dengan bahan yang sudah disiapkan,,bumbu ditumis dengan minyak goreng secukupnya, ketika minyak sudah mulai panas masukkan bawang merah daun salam dan serai kemudian masukkan bumbu halus aduk-aduk sampai harum

  3. 3

    Kemudian masukkan air aduk-aduk kembali sambil memasukkan kentang dan cumi, kemudian tambahkan saus dan kecap, jangan lupa koreksi rasanya dulu ya bunda

  4. 4

    Setelah mendidih dan rasanya sudah pas, masakan siap disajikan 👌

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
cut hatia
cut hatia @cook_13621535
pada

Komentar

Resep Serupa