Galantin daging sapi

'Mega Mustika @mega_mustika
Cara Membuat
- 1
Masukkan semua bahan ke dalam food prosesor, proses hingga lembut
- 2
Ratakan adonan di atas dadaran telur
- 3
Gulung dengan daun pisang
- 4
Kukus kurang lebih 30 menit hingga matang
- 5
Angkat,dinginkan lalu goreng hingga kecoklatan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
-
-
Galantin daging Sapi Giling versi Tiger Kitchen Galantin daging Sapi Giling versi Tiger Kitchen
Lucy Gani (Tiger Kitchen) -
Galantine Daging Sapi Galantine Daging Sapi
Niat bikin galantine ini sebenernya karena pengen bikin Selat Solo. Berhubung beli daging has dalam lumayan mahal, jadi aku pake galantine aja buat selat solonya. Aku pakai resep dari mbak Magistra. Terima kasih mbak resepnya..🙏🏻🙏🏻 Ngga cuma buat Selat Solo, galantine ini bisa dipakai untuk menu lain sesuai selera, atau goreng pakai telur. Maya christie -
Galantin Daging Sapi Galantin Daging Sapi
Tantangan posbar kali ini adalah #HantaranBerkesan, masih dengan #BerbagiRasaRamadan...syaratnya hantaran selain kue kering. Menurutku Galantin Daging Sapi ini ide bagus untuk hantaran, rasanya yang special, juga tampilannya wah, paket komplit sehat pula, ada protein, sayur (wortel & buncis), ada karbonya juga (kentang), ditambah saus asam segar. Hayoo...siapa yang nolak?? 🤭Tips: usahakan menggiling dagingnya sehalus mungkin dan buang uratnya, supaya waktu galantinnya dipotong hasilnya mulus. Waktu menggulung dengan daun pisang sambil dipadatkan, supaya bentuknya bagus dan waktu dipotong tidak berongga.#GAS2025 Heny Widiastuti -
Galantin Sapi Goreng Galantin Sapi Goreng
Ini resep simpel banget, nggak pake susu, cocok bagi non penyuka susu. Cocok juga buat amunisi kulkas 😃 ( bikin agak banyak tapi ya, saya bikin 300 gr bisa langsung ludes 😂)Source : mcc homemade dg sedikit modifikasi Lieswa Kitchen -
Galantin Daging Sapi Galantin Daging Sapi
Pasca lebaran Idul Adha masih banyak stock daging. Bikin sesuatu yang bisa untuk stock lauk cepat saji aja. Kali ini yuuk membuat galantin.#PejuangGoldenBatikApron Dewi Pras -
Galantin daging sapi Galantin daging sapi
Libur panjang meskipun nggak piknik tetep harus positif dan produktif, yaitu dengan masak nyoba resep baru... Cekidot Moms... Novita Prasetyawati -
Galantin Sapi Galantin Sapi
Olahan yg disuka klo datang ke kondangan, kurang halus krn tidak dihaluskan lg dengan bahan yang lain hanya diaduk#cookingwithlove Budi Rahayu
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12255042
Komentar