Tempe teri kering simple

Piny
Piny @piny13
Bandung

Tempe teri kering simple

6 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 papantempe iris tipis kecil2 goreng kering
  2. 100 gramteri medan rendam air panas tiriskan goreng kering
  3. Bahan halus
  4. 5 siungbawang putih
  5. 3 siungbawang merah (gapake juga gpp saya pilih pake)
  6. 2cabe keriting
  7. 3cabe merah
  8. 1cabe rawit (sesuai selera)
  9. Air asem jawa secukup nya
  10. secukupnyaGaram
  11. I lembar Daun salam
  12. 2 cmlengkuas geprek
  13. 3 lembardaun jeruk
  14. 1/2 sdmlada hitam (bsa ga pake ya)
  15. secukupnyaGula merah
  16. secukupnyaMinyak kelapa

Cara Membuat

  1. 1

    Pertama haluskan semua bumbu halus,saya seperti biasa di ulek,,

  2. 2

    Lalu tumis bumbu halus jangan lupa masukan lengkuas beserta daun salam,tunggu hingga wangi,

  3. 3

    Setelah tercium harum masukan air asam jawa beserta gula merah, setelah aga mangental koreksi rasa, dan masukan tempe yg telah di goreng kering beserta ikan terinya aduk sampai merata dan cukup kering lalu angkat selamt menikmati tq

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Piny
Piny @piny13
pada
Bandung

Komentar

Resep Serupa