Risoles Wortel

2 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan Adonan Kulit
  2. 1/4kgTepung Terigu
  3. 1 sdmTepung Maizena
  4. 1 butirTelur
  5. SecukupnyaAir
  6. Bahan Isi Risoles :
  7. 1/4 kgWortel iris dadu kecil
  8. 1/4 kgKentang iris dadu kecil
  9. Daun Bawang prei
  10. Bumbu Isian :
  11. 3 siungbawang merah
  12. 2 siungbawang putih
  13. secukupnyaMerica
  14. secukupnyaPenyedap rasa
  15. secukupnyaGaram
  16. secukupnyaGula
  17. Bahan tambahan
  18. Tepung Roti

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan semua bumbu isian, tumis. Masukkan irisan wortel dan kentang. Tambahkan air. Masak sampai wortel dan kentang matang.

  2. 2

    Campur semua adonan kulit tambahkan air. Aduk sampai merata, kemudian saring untuk daoat adonan kukit yang halus.

  3. 3

    Cetak adonan kulit di atas teplos yang sudah dipanasi

  4. 4

    Angkat adonan kulit jika sudah matang

  5. 5

    Letakkan adonan isi di atas kulit risoles yang sudah jadi. Gulung. Lakukan berkali kali sampai adonan kulis habis.

  6. 6

    Buat adonan tepung dan air ditempat lain. Masukkan risoles kedalan adonan tsb, kemudian masukkan ke tepung roti.

  7. 7

    Goreng Risoles dan sajikan dengan cabe rawit hijau

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nina Melani
Nina Melani @cook_17990125
pada
Surabaya
Ibu Rumah Tangga anak 1 yang suka nyoba resep masakan ndeso
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa