Tempe Bacem

Sitha Medha
Sitha Medha @sitha

Recook dari resep Susan Mellyani 🙏🏻

Tempe Bacem

39 orang berencana membuat resep ini

Recook dari resep Susan Mellyani 🙏🏻

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahtempe yg agak tebal
  2. 2 sdmkecap manis
  3. 1 ruaslengkuas
  4. 3daun salam
  5. 1 kepinggula merah sisir
  6. 1 sdmair asam jawa (asam jawa diberi air panas)
  7. 2 sdtkaldu jamur
  8. Secukupnyagaram
  9. 500 mlair matang
  10. Bumbu halus
  11. 3 siungbawang putih
  12. 6 siungbawang merah
  13. 1 sdtketumbar bubuk
  14. 2 ruas jarijahe

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun salam dan lengkuas. Tumis hingga matang.

  2. 2

    Masukkan garam, kaldu, kecap manis, air asam jawa, gula merah dan aduk rata. Kemudian masukkan air. Aduk kembali.

  3. 3

    Masukkan tempe yg sudah dipotong-potong. Tutup wajan, tunggu hingga bumbu mulai mengental. Sesekali tempe boleh dibalik.

  4. 4

    Sesudah bumbu mulai kental, matikan api. Angkat, dan tempe bisa digoreng. Gunakan api kecil saja dan goreng sebentar. Siap disajikan 💕

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Sitha Medha
Sitha Medha @sitha
pada
Dokter Umum 🌸 Suka memasak 🥰
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa