Telor Ceplok Saus Tiram

2 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 btrtelor
  2. 3 bjcabe merah besar
  3. 3 bjcabe ijo besar
  4. 2 siungbawang putih
  5. 5 siungbawang merah
  6. Garam
  7. Lada
  8. Saus Tiram
  9. Kecap
  10. Gula
  11. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Ceplok telor sampai habis, sisihkan.

  2. 2

    Iris cabe merah, ijo, bawang putih dan bawang merah.

  3. 3

    Tumis bawang merah dan putih hingga harum, lalu masukkan cabe.

  4. 4

    Masukkan lada,garam, gula, saus tiram dan kecap, aduk2. Masukkan air aduk2 hingga mendidih.

  5. 5

    Terakhir masukkan telor satu persatu, masak sebentar agar kuah meresap ke dlm telor. Cek rasa lalu angkat dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nita Kristiana
Nita Kristiana @nitakrist
pada
Jakarta
hobby masak, hobby belanja, jalan2 ...masak buat suami awalnya klo pd suka yaaa di dagangin dong... 😁😁😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa