Pindang sambal matah

Piny
Piny @piny13
Bandung

Pindang sambal matah

7 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 10 potongpindang tongkol
  2. 9 siungbawang merah
  3. 10cabe rawit
  4. 3lembar daun jeruk
  5. 1 buahjeruk limau
  6. 1 buahsereh
  7. secukupnyaMinyak

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng pindang hati2 meledak kalo bsa di tutup ja, setelah kecoklatan angkat (bisa di sisit kecil2 bisa ga sesuai selera

  2. 2

    Iris semua bumbu, cabe, bawang sereh, daun jeruk, lalu bejek2 pake tangan (saya remas2 aja tangan pake plastik ya biar ga pedes dari bawangnya),masukin garam,kalo mau pake penyedap rasa boleh, masukan juga jeruk nya

  3. 3

    Lalu masukan minyak panas kedalam irisan bumbu tadi,tunggu sebentar lalu campur kan dengan pindang, dan siap di hidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Piny
Piny @piny13
pada
Bandung

Komentar

Resep Serupa