Empal sambal matah

Intan Garniethasary
Intan Garniethasary @joud81

Ceritanya bikin foto ini buat coba2 jualan online siapa tau laku hehhee ....

Empal sambal matah

Ceritanya bikin foto ini buat coba2 jualan online siapa tau laku hehhee ....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 orang
  1. 1 kgdaging sapi
  2. 8 siungbawang merah
  3. 6 siungbawang putih
  4. 2 sdtketumbar
  5. 8 buahkemiri
  6. 2 ruasjahe
  7. 4 ruaslengkuas
  8. 1 buahgula merah boleh Di tambag sesuai selera
  9. Garam, kaldu sapi, merica
  10. 2 lembardaun salam
  11. 2 buahasam

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci daging sampai bersih Dan tiriskan

  2. 2

    Blender atau ulek bahan2 d atas sampai Di Rasa lembut ya bun

  3. 3

    Panaskan minyak untuk menumis bumbu yg sudah d haluskan sampai wangi kurleb 5menit

  4. 4

    Masukan daging ke Dalam bumbu Yang telah d tumis aduk rata tambahkan air Dan biarkan mendidih Dan bumbu meresap

  5. 5

    Stelah air nya surut Dan daging Di Rasa sudah empuk... Angkat tiriskan lalu Di geprek ya bun stelah itu baru d goreng Di API sedang ya bun

  6. 6

    Siap Di sajikan deh... Selamat mencoba 😘

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Intan Garniethasary
pada

Resep Serupa