Kering kentang

Fiby Afiana
Fiby Afiana @cook_5521508
Purwokerto

Untuk bekal ayah dikapal,masaknya sambil nangis terisak-isak karena mau ditinggal lg sampai 9 bulan...

Kering kentang

Untuk bekal ayah dikapal,masaknya sambil nangis terisak-isak karena mau ditinggal lg sampai 9 bulan...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gramkentang
  2. 2 buahgula merah
  3. 1 sdmgula pasir
  4. air asam jawa
  5. Bumbu halus :
  6. 4 buah cabe merah
  7. 9 buah cabe rawit
  8. 3 buahbawang merah
  9. 3 buahbawang putih
  10. garam
  11. 1 lembardaun jeruk

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas dan potong kentang tipis-tipis.rendam di air garam 15 menit,tiriskan dan goreng hingga kecoklatan.

  2. 2

    Tumis bumbu halus,masukkan daun jeruk,air asam jawa,gula merah yg telah diiris tipis2,gula pasir. Aduk hingga mengental.

  3. 3

    Masukkan kentang,aduk rata dengan api kecil.

  4. 4

    Matikan kompor,tunggu hingga dingin dan taruh di toples.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Fiby Afiana
Fiby Afiana @cook_5521508
pada
Purwokerto
Hanya seorang working mom dan ibu rumah tangga yg ingin selalu menyediakan makanan homemade untuk suami&anak tercinta
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa