BURAPEL (Bubur Ayam Tempe Wortel) - Slowcooker

Bunda masak dengan penuh cinta sayang, makan yang lahap ya, nggak habis gpp kok nak, namanya juga baru belajar.
BURAPEL (Bubur Ayam Tempe Wortel) - Slowcooker
Bunda masak dengan penuh cinta sayang, makan yang lahap ya, nggak habis gpp kok nak, namanya juga baru belajar.
Cara Membuat
- 1
Panaskan slowcooker
- 2
Masukkan semua bahan (kecuali bahan lemak) kedalam slowcooker
- 3
Set timer poridge selama 2 jam 30 menit
- 4
Setelah matang buang bumbu aromatik
- 5
Saring bubur dengan cara menekan dan melumat di atas saringan, kerok bagian bawah saringan (sesuaikan dengan tekstur bayi)
- 6
Aduk bubur sampai tercampur. Bagi bubur menjadi 3 bagian.
- 7
Atur kekentalan sesuai dengan tekstur bayi dengan menambahkan air matang (hanya saat akan disajikan)
- 8
Sajikan dengan penuh cinta dan jangan lupa ajak sikecil untuk berdoa dulu sebelum makan ya bunda
- 9
Selamat mencoba
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Mpasi bubur Ayam wortel tempe Mpasi bubur Ayam wortel tempe
Ini kali pertama masak mpasi buat baby Prisha, soalnya dah masuk usia 6bulan. Bundanya bersemangat dari hari-hari sebelum Prisha genap 6bulan hehe Deasy Rusmawati -
Mpasi Bubur Ayam Tempe Mpasi Bubur Ayam Tempe
Hari ini coba untuk tekstur hanya disaring tanpa blender Nda Desi -
-
Bubur Ayam Tempe Buncis (MPASI 6+ 4*) Bubur Ayam Tempe Buncis (MPASI 6+ 4*)
Kemarin Khai sakit, jadi gak sempat update resep.Selama sakit makannya kurang lahap, jadi harus muter cara biar mau mangap.Alhamdulillah menu ini masih mau buka mulut Hana N A -
MPASI 7+ Bubur Ayam tempe MPASI 7+ Bubur Ayam tempe
Berhubung stock prona nya cuma ada tempe jadi di buat lah bubur ayam tempe saja.. Junita Haidir -
Bubur Ayam Tempe (MPASI) Bubur Ayam Tempe (MPASI)
Pengenalan protein nabati pertama dd, pilihannya jatuh ke tempe. Selain gampang nyarinya gampang juga bikinnya. Peralihan tekstur dari 6 bulan ke 7 bulan dibuatlah ga terlalu lembut kyk puree.. Bisa diliat dibawah resepnya saya ga pake gr, tpi ukuran sendok makan. Nurgantini Ganda -
Mpasi 7 bulan: bubur ayam tempe Mpasi 7 bulan: bubur ayam tempe
kali ini aku masak nya pakai slow cooker yah moms, kalau moms mau masak dipanci juga boleh yg penting semua bahan dimasak sampai matang☺️ angelrivaldi -
Mpasi 6m+ Day 5 - Bubur Ayam Tempe Mpasi 6m+ Day 5 - Bubur Ayam Tempe
1st time si Princess Steffi makan tempe, so far semua makanan ga ada alergi ya dan suka2 aja sih makannya 👍🏻👍🏻 Yanni Lay
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (2)